Alice pov
Hari-hari di sekolah khusus perempuan makin absurd hufft, dan hari ini aku bisa melihat sisi buruk cewek, kuakui sebagai sesama perempuan kami juga memiliki kebiasan buruk yang pasti membuat cowok mangap-mangap gaje
Author pov
"Arrgh panas! Hari ini panas banget, malah pake seragam ribet gini" grace menarik ujung kerah bajunya berharap ada angin yang lewat.
"seragam hari rabu ya.. Kemeja putih ditambah jas , dan dasi. Dat-" timpal rina sambil mengipas wajah gracee sekaligus membantu mendinginkan suhu tubuhnya
Tiba-tiba saha chairisa dengan ide gilanya menarik dan menurunkan roknya
"Woi gila lo?!? " ucap beberapa murid. Chairisa mengabaikan ucapan para temannya
"Yang penting adem, bicik lo semua, mending cobain" Dan yang benar saja, mereka semua mencoba trik aneh chairisa dan sukses menyelesaikan masalah panas yang melanda di kelas 10-1 .
***
Entah keberuntungan apa yang menimpa kelas 10-1 hingga membuat guru sejarah. Ibu Miranda tidak datang mengajar ke kelas.
"FREEEEDOOMM!! " teriak chairisa, si ketua kelas yang punya 2 kepribadian
" oh yeah baby! Seketika kelas menjadi adem!" sambung grace
BRAK!! Terlihat guru bp paling killer datang dan memukul pintu, mungkin pintunya bakal menangis kalau dia hidup
"Kelas 1 tahun ini terlalu manja! Banyak tingkah! Kalian harusnya tenang saat guru tidak ada! Sekali lagi kalian ribut saya akan menjemur kalian di lapangan"
Seketika kelas dalam keadaan diam, semuanya berkeringat dingin, kalau bisa seragam pun bisa basah seperti habis mandi.
Tak berapa lama guru bp tersebut pun kembali ke markasnya, di kantor guru."Lu sih bego, ngomongnya kurang kuat" Ucap rina sambil memandang tajam risa
"Eum... Sory hehe (:v) habisnya gue senang banget" chairisa memasang wajah seimut mungkin agar dimaafkan. Tapi seluruh kelas terlanjur kesal padanya
***
Bel istirahat.
"gaes, habis ini kita belajar apa?" alice memakan indomie kesukaannya di kantin sekolah
"heum.. Apa ya, kayaknya biologi deh" jawab grace
"kabarnya gaes, guru biologi kita ganteeenggg banget AAAAA" jessica menarik rambut alice sakin senangnya
"Anjir!" hal itu membuat mata alice terciprat kuah indomie, dengan secepat kilat dia pergi meninggalkan grace dkk menuju toilet
Alex pov
Haaah~ kenapa aku harus pindah kesini sih? Padahal belajar dirumah kan cukup. Disini aku merasa asing, ga ada yang aku kenal. Selain orang-orang yang merasa sok akrab padaku hanya karena aku seorang idolDrrrt.... Drrrt
Hp yang ada di saku ku segera kuangkat
"halo"
"..."
"konser? Disekolahku? Harus ya?"
agensi sialan ini hanya memanfaatkan keuntungan dariku."..."
"Sudah kubilang aku tidak suka dipasang-pasangkan dengan Mizuhashi ri-"
BRUK!!
Bagus. Sekarang seseorang menabrakku, untungnya hpku masih selamat walau sudah jatuh ke tanah.
Ah! Aku harua berterimakasih pada yang menabrakku tadi, kini teleponku sudah mati dan ga perlu ngebacot dengan agensi menyebalkan itu
KAMU SEDANG MEMBACA
School
Teen Fictionsekolah khusus wanita dimata orang itu isinya cewek yang sempurna. Tapi tau ga sih kalau fakta itu 180° berbeda dengan kenyataan? Bercerita tentang siswi SMA yang mencari jati diri. Kisah persahabatan, dan percintaan, dan konflik yang ringan dengan...