"Jangan pergi Sam. Jangan tinggalkan aku sendiri, Sam" Cindy berteriak ketika Sam pergi meninggalkannya. "Dengan siapa lagi aku akan berbagi, siapa lagi yang akan menemaniku jika kamu pergi, kembali Sam"
Cindy adalah seorang siswi SMA yang periang namun begitu tertutup dengan kehidupannya, lebih memilih sendirian daripada berkumpul seperti kebanyakan anak perempuan. Cindy hanya mempunyai seorang teman, dia Sam, teman masa kecilnya yang juga sekolah ditempat yang sama. Namun, sejak kepergian Sam kepribadian Cindy yang periang mulai menghilang dan ia semakin menutup diri.
Bagaimanakah kehidupan Cindy yang sangat tertutup dengan dunia luar dan hanya ingin bersama dengan Sam? Apakah Cindy akhirnya bisa membuka dirinya dengan dunia luar? Bagaimana perjuangan Cindy menunggu kedatangan Sam?

KAMU SEDANG MEMBACA
By My Side
أدب المراهقين[HIATUS] "Ketika kamu harus dihadapkan dengan kenyataan bahwa kamu tidak bersamanya lagi, apa yang bisa kamu perbuat?"