Maaf sebelumnya chapternya pendek-pendek. mungkin yg sekarang agak panjang. mungkin.. ENJOY!!
****
Aku meletakkan tas dan kantong belanjaan berisi sapu, pel, sikat, dan cairan pembersih. Aku tidak hanya butuh alat buat bersih-bersih, tapi aku butuh cat, agar rumah ini terlihat lebih segar! Hhh baiklah, kerjakan jangan dipikirkan mi! aku membuka pintu pagar yg gemboknya sudah berkarat. Sudah berapa lama rumah ini kosong? Apakah Dale mau mampir jika aku tinggal dirumah seseram ini?
Dale. Bibirku menyunggingkan seulas senyum. Dale adalah kakak kelasku. Cowok itu sudah lebih dulu pindah ke kota ini untuk kuliah. Dale pula yg mendorongku kuliah selepas SMA. Honestly, alasanku untuk berkuliah disini, karna ingin dekat dengannya hihi. aku sudah menyukainya sejak aku duduk di kelas X, dan dia duduk dikelas XII. Dale adalah laki-laki yg menyenangkan, pintar, lucu dan ramah. aku pun menyukainya, begitu sebaliknya. kau tahu rasanya jatuh cinta? kau akan merasakan kupu-kupu bertebangan di perutmu walau dia hanya tersenyum padamu. kadang aku juga suka merasakan sesak, sesak dalam arti yg berbeda, sesak bahagia mungkin? ah aku juga tidak tahu pasti. aku baru saja meneleponnya tadi, Dale berjanji akan datang besok.
Besok! aku pun bergegas membereskan rumah, setidaknya rumah ini terlihat rapi. Aku mendorong pagar rumah. suara engsel kering berderit. semilir angin bertiup waktu aku menginjak halaman. aku memandang sekeliling rumah tanpa rasa takut. Harp. aku yakin itu pasti Harp!
"Harp? is that you?"aku memanggilnya. dari kejauhan aku melihat bayang-bayang berkelebat di depan pintu rumah. "Rupanya kau disana, Harp, kita akan tinggal disini"aku mendekat ke pintu rumah.
"Kau mau kan, temani aku disini?" bayangan Harp menjauh, lalu keluar dari pagar rumah. bayangan Harp pun menghilang. "Selama kamu ada didekatku, aku tidak akan takut. temani aku. kamu dan Dale, temani aku ya" bayangan Harp kembali tampak didepan pagar.
Aku berbalik ke pintu depan, mencoba beberapa kunci dan membuka pintu. Terdengar suara berat. Debu-debu berjatuhan. Udara didalam pengap dan lembab. aku melihat sekeliling. interior ruangan ini sangat akrab. ruangan ini berisi perabotan tuas. ini aneh, ruangan lain kosong. kenapa hanya ruangan ini yg masih ada perabotan pemiliknya dulu? Lemari masih berisi pajangan, bingkai foto kusam, sebuah alat pemutar keping lagu kuno, dan foto keluarga yg telah lapuk. ini tidak terlalu buruk. bayangan Harp terlihat melangkah ke luar. bayangan Harp menghilang. Harp, kamu selalu menemaniku. kita sudah bersama-sama sejak aku masih kecil. don't leave me.
Aku kembali melihat-lihat isi rumah. rumah yg aku tempati ini memiliki 4 kamar yg besar-besar. tampaknya rumah ini ditinggalkan begitu saja. aku memasuki kamar yg terlihat tidak asing bagiku. kamar ini diselimuti kain berwarna putih untuk menutupi furnitur dari debu. ini adalah ruang ke-2 yg terisi perabotan pemiliknya dulu. aku menyibak beberapa kain penutup dan menemukan bahwa ini adalah kamar seorang laki-laki.
Aku meraba gitar yg suda setengah hancur. senar-senarnya sudah putus. aku tetap memandangi gitar itu, mengusap badan gitarnya. suddenly, sesosok bayangan suram berwajah pucat terpandul dari badan gitar.
"Aaargh!"aku buru-buru membuang gitar itu. bulu kudukku meremang. tiba-tiba..
Tokk.. Tokk..
Aku terlonjak kaget dan segera membuka pintu. Aunt Anne.
"halo Mia"sapa aunt Anne
"hii, silahkan masuk"aunt Anne pun masuk dan duduk di sofa ruang tamu "auntie mau minum apa?"
"ah tidak usah repot-repot, auntie hanya ingin membantumu disini. kamu sudah berkeliling?"tanyanya
"thank you auntie, baru saja aku habis berkeliling"ucapku
"walaupun rumah ini terlihat seram, tapi kalau sudah dibersihkan akan terlihat bedanya. namanya juga rumah sudah lama tak ditempati. nanti kita cat ulang juga boleh"aunt Anne tersenyum
aku mengangguk.
"ayo auntie bantu bersih-bersih. kamu sudah pilih kamarmu?"aku menggeleng
"kamu bisa pilih kamar yg kamu mau, auntie akan ganti seprai dan tirainya"ucap aunt Anne
"terima kasih banyak auntie"aku tersenyum lebar
*******
Post juga akhirnya :'''> minta Vomment(s) boleh kali ah.
Thank you. Bear xx.
KAMU SEDANG MEMBACA
Reincarnation //h.s. {COMPLETED}
FanfictionApakah kau akan percaya dengan kisah yg akan ku ceritakan? Kisah ini menceritakan tentang seorang gadis yg merasa Deja vu dengan rumah yg baru ditempatinya. yg nantinya akan menceritakan masa lalu dan dia ikut terlibat didalamnya. ⓒ 2014 by Ddabear