Keadaan dalam mobil Siwon tidak seperti biasanya. Tiffany nya lebih banyak diam dan Siwon fokus akan kemudinya. Ia juga tidak tau kenapa kenapa kali ini ia susah mengeluarkan suara atau pertanyaan seperti biasa untuk membangun suasana. Sebenarnya Siwon punya dua kemungkinan yg menurutnya kenapa kekasih cantiknya ini menjadi pendiam.
Pertama, apa mungkin Tiffany marah karena ia tadi siang menghabiskan waktu bersama sahabatnya di taman kota. Kemungkinan ini Siwon dapat karena tadi siang ia melihat Tiffany yg juga sedang berada di sana bersama Chanyeol. Siwon berniat menghampirinya dan memperkenalkan calon istrinya ini dengan sahabatnya namun saat Siwon menghanpiri nya Tiffany sudah ada. Dan Chanyeol pulang gadisnya ini mempunyai urusan dengan Chang Wook namun Chanyeol tidak percaya karena air muka Tiffany yg sedih. Oke Siwon simpulkan bahwa kekasihnua cemburu dan ia salah tidak mengenalkan keduanya lebih dulu.
Kedua, mungkin Tiffany benar-benar lelah. Karena Siwon juga tau kegiatan gadis ini selama seminggu belakangan ini. Lembur dikantor untuk menyelesaikan pekerjaannya sebelum resign dan harus menyiapkan segala macam persiapan pernikahan mereka. Dan Siwon berpikir alasan keduanua tidak mungkin karena selelah apapun Tiffany ia akan mengeluh manja pada Siwon.
"ekhem! Sayang, besok aku berencana ingin mengajakmu ke suatu tempat dan mengenalkan mu pada sahabatku. Kau mau kan? Ak---"
"aku tidak bisa. Aku lelah dan ingin istirahat besok Siwon!" potong Tiffany cepat dengan sedikit suara tingginya.
Siwon diam. Sampai akhirnya keduanya telah sampai di apartment Tiffany. Tidak ingin membuang waktu lagi Tiffany langsung keluar dari mobil Siwon. Namun belum sampai ia membuka pintu mobil Siwon lebih dulu menahan tangan Tiffany.
"aku melihatmu tadi siang ditaman kota bersama Chanyeol. Aku menghampirimu tapi saat aku sampai disana kau sudah tidak ada, Chanyeol bilang kau ada urusan dengan Chang Wook. Ku pikir itu benar tapi saat Chanyeol bilang ia tidak yakin karena kau memasang wajah sedih aku langsung berpikir kau melihatku dengan Liu Wen dan kau cemburu. Tapi ku mohon dengarkan penjelasanku, pertama maaf aku tidak memberitahukan mu soal sahabatku itu karena ia juga baru sampai beberapa hari lalu dan aku belum ada waktu banyak untuk mengenalkan kalian, kedua Liu Wen dan aku benar-benar sebatas sahabat dia juga akan menikah ditanggal yg berjarak 2 hari setelah pernikahan kita. Ketiga, terserah padamu masih mau marah padaku atau tidak yg jelas aku sudah menjelaskan semuanya tanpa ada yg aku tambah atau kurangkan. Dan jika kau marah bukan karena hal ini,tolong beritahu aku apa yg membuatmu seperti ini. Aku tidak mau dibilang pria tidak peka dan tidak perhatian pada kekasihnya. Aku mencintaimu Tiff!" jelas Siwon panjang lebar.
Keduanya saling menatap. Dan Tiffany mencari kebohongan dari penjelasan pria nya ini. Namun nihil! Pria nya ini jujur. Dan dia merutuki diriny sendiri yg lebih memilih mendiami pria nya tanpa mau menanyakannya lebih dulu.
Cup
"ma-maaf.. Hikss.. Aku marah tidak jelas padamu. Hikss.. Aku tidak mau kehilanganmu, Siwon! Hikss" akhirnya airmata Tiffany tumbah dihadapan Siwon.
Ia sedih karena merasa bodoh dan kekanakan.
"sayang~ jangan menangis hmm.. Ini hanya salah paham kecil. Aku memaafkanmu. Ini bukan masalah besar Fany.. Sudah yah jangan menangis" Siwon semakin mengeratkan pelukkannya pada Tiffany.
##
Pancaran sinar matahari mulai memasuki kamar Tiffany melalu sela-sela gorden putih dikamarnya. Tiffany juga sudah mulai menggeliat namun pergerakkanny sedikit susah karena sesuatu yg besar melingkupi tubuhnya.
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.