27/12/2017
Aku ingin terbang
Sampai menyentuh awan
Aku ingin melayang
Sampai mencapai angkasa
Aku ingin mengangkasa
Sampai menginjak langit ke tujuh
Sakit
Hanya itu rasanya
Aku lelah dengan semuanya
Aku ingin segera mengakhirinya
Bukannya aku putus asa
Hanya saja tak ada surga di dunia
Aku telah kehilangan semua
Saat tragedi tanggal 24 desember 2004 itu
Aku hanya bisa termangu
Aku ingin ke surga
Karena di dunia aku tidak punya segala
Semuanya sudah tiada
Aku hanya ingin terbang
Agar aku bisa secepatnya bertemu Tuhan
-Tertanda
Aku si sebatang kara yang putus asa.
![](https://img.wattpad.com/cover/132323892-288-k663110.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
Pieces of Poetry
PoetryPoetry is art Poetry available on your pocket Poetry always with you Without poetry , there wasn't story Saya persembahkan sebuah buku antologi puisi ini Kepingan perasaan yang belum bahkan sudah tersampaikan Silahkan menikmati para penikmat aksara ...