Kata Mereka tentang Khan (1)

2K 73 16
                                    

@Regrann from @hunpeach
  -  • Hunpeach’s Collection •
.
.
Title : KHAN
Penulis : Niamaharani
Penerbit : Ikon
Imprint Penerbit Serambi
Tebal : 278 hal
Cetakan : Pertama
.
.
.
Blurb :
Ketika aku mengejarmu, Allah jauhkan kita. Namun, ketika aku mengejar cinta Allah, DIA mendekatkan kita sedekat-dekatnya. –Michael Khan –
.
.
Do you really have no idea what wudu and salat are all about?”
“No..”
“Oh, really?!” mata indahnya terbelalak.
“No..”
“Tetapi namamu adalah Khan, bukan?”
“Namaku memang Khan. Ada yang salah dengan nama Khan?”
Gadis berhijab itu menggeleng. Tak lama kemudian, dia bergegas pergi.
.
.
Pertemuan pertama Michael Khan dengan muslimah asal Indonesia menyisakan pertanyaan besar untuk Mike. Adakah yang salah pada nama Khan yang disandangnya?
Penelusuran pun dimulai oleh Michael Khan dari Nanjing, salah satu kota tua di Tiongkok yang memiliki sejuta kisah perkembangan Islam semasa Dinasti Ming.
.
.
My Opinion :
I don’t have any special word to say for this special book.

Cinta.
Kata yang sering mendominasi dalam setiap cerita benar-benar diartikan dengan sangat baik disini. Tidak hanya kecintaan seseorang pada lawan jenisnya. Tapi bagaimana Cinta itu menuntun kita menemukan apa yang seharusnya memang pantas kita cintai. Allah Subhanahuwata’ala. ‘Azza wa Jalla.

Selain itu juga cinta yang ditunjukkan dalam cerita ini adalah bagaimana sesama muslim saling menyayangi, menuntun juga membantu saudara seimannya. MasyaAllah. Islam itu Cinta. Cinta yang menyebar dalam setiap umatnya kepada siapapun yang berhak mendapatkan cinta mereka.

Cerita ini benar-benar memberi aku pribadi banyak sekali pembelajaran. About Dinasti Ming, Gengis Khan and their generation, about Nanjing (China) and etc. Kita banyak belajar dari kisah disini. Dan for one hundred percent I love this book.

Jazakillah khayran katsiran Kak Nia @niamaharani buat bukunya yang sangat berharga. ❤️ .

Aku pembaca setia karya beliau. Ada tiga penulis favorit spiritual genre yang semua karyanya kukagumi. Salah satunya Kak Nia dan lainnya dua temannya yaitu Kak Va dan Kak  Alyaaa. Their such a best author on spiritual genre.
.
.
Semoga suka. Semoga dapat pembelajaran. Don’t forget to buy this book, oke? 😆😆
.
.
🍁 🍁🍁🍁

Khan: Sepenuh CintaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang