32. Nahas bukan naas.
33. Relaks atau rileks (keduanya dapat dipakai) bukan rilek. Bukan relak.
34. Respons bukan respon.
35. Penulisan nama tempat yang BUKAN merupakan nama tempat bermerek, nama trademark atau nama jalan tidak perlu dikapital.
Saya pergi ke Minimarket. ❎
Saya pergi ke minimarket. ☑️Mina hari ini mau pergi ke Monas. ☑️
Mina hari ini mau pergi ke Monumen Nasional ☑️
Mina hari ini mau pergi ke monas. ❎Ayah masih dirawat di RSUP Dr. Sarjito. ☑️
Ayah masih dirawat di rumah sakit. ☑️
Ayah masih dirawat di Rumah Sakit. ❎36. Lembap bukan lembab.
37. Mi bukan mie.
38. Lagi pula bukan lagipula.
39. Eksklusif bukan esklusif.
40. Sekadar bukan sekedar.
41. Oranye bukan orange.
42. Acuh artinya peduli.
Acuh tak acuh atau tak acuh artinya sama tidak peduli.
Acuhkan saja dia! (Pedulikan saja dia!)
43. Hirau artinya (juga) peduli.
Menghiraukan sama dengan memedulikan.
Jangan hiraukan aku! (Jangan pedulikan aku!)
KAMU SEDANG MEMBACA
Tips Cinta dan Sayang Untuk Para Pengguna Wattpad
RandomMulai dari awal~ Pertama kali dipublikasikan pada 27/09/2017 1001 Wattpad Tips for Newbie (dulu)