Hari pertama disekolah( Bagian 1 )

26 5 0
                                    

***
Amara gabriel ,perempuan yang cantik berkulit putih..... Hari ini adalah hari pertamanya disekolah pelita jaya ,sekolah yang besar,luas, tetapi sekolah ini juga selalu terlibat tawuran . Hari ini adalah hari pertamanya mos sebagai murid baru karena teman temanya sudah terlebih dahulu , sementara ia baru saja masuk di semester 2 .

"Amara bangun nak .... Kamu gak ingat hari ini hari pertamamu . Kamu juga akan melakukan mos kan ." Ucap bundanya amara .
"Iya bunda amara tau " ucap amara sambil bangun dari tidurnya .
Selesai berkemas amara pun langsung bergegas pergi ke sekolah karena jam sudah menunjukkan pukul 6.30 . Tak lupa ia juga berpamitan pada bundanya . Ia pergi dan menunggu angkot di halte depan rumahnya .

***
Sesampainya disekolah Amara langsung menuju aula sekolah . Ia hanya melihat sedikit anak baru disana paling tidak sekitar 10 orang lah  , Amara langsung mencari anak yang satu kelas dengannya. Namun ketika Amara melihat semua orang yang ada disana , semuanya sudah mempunyai teman.

Jujur amara memang tidak pernah ingin bersekolah disana karena sekolah itu berbeda dengan sekolah nya dulu . Dia hanya dipaksa oleh bundanya untuk bersekolah disitu . Apalagi amara adalah anak yang tidak terlalu pintar bergaul ia juga anak yang pendiam dan juga bisa dibilang cengeng 😂😂.

***
Mos pun dimulai ......
Pada saat acara mos semua panitia mos menyuruh agar semua anak baru disekolah itu mencari pasangan Mereka atau teman untuk diajak bermain , semua orang sudah mendapatkan teman kecuali amara ia tidak mempunyai teman. Tiba tiba ketua osis berteriak......
" Siapa yang tidak mempunyai teman bisa kedepan dan akan diberi hukuman"Ucap ketua osis
Amara pun kedepan , ia diberi hukuman oleh kakak osisnya itu
" Kamu .... Sekarang kamu nyanyi disini" bentak kakak osisnya itu " sedangkan yang lain boleh pulang .
Saat itu amara ingin menangis tapi ia malu . Amara pun memilih untuk menjalankan hukuman. Setelah bernyanyi ia pun juga disuruh untuk pulang .

***
Sesampainya dirumah ia menangis tersendak sendak . Bundanya yang mendengar itu langsung menghampirinya .
" Ra... Kamu kenapa nak ? Kok kamu nangis sih ?" Tanya bundanya amara .
" Bun aku gak mau sekolah disitu .... Kan aku udah pernah bilang kalau gak pernah suka sama sekolah itu ". Jawab amara sambil menangis
" Ra emang kenapa?" Tanya bundanya lagi
" Bunda tadi itu disekolah , Amara gak punya teman , semua orang udah punya teman disana kecuali amara bun ." Jawab amara dengan kesal
Bundanya memegang bahu anaknya itu " Ra kamu udah besar gak pantas lagi kamu menangis karena hal hal sepele seperti itu , dan masalah teman kamu gk perlu takut gak punya teman . Bunya yakin lama kelamaan kamu pasti dapat teman disana . Dan bunda gak sukak lihat kamu cengeng seperti ini. Ngerti kamu ra ? " Ucap bunda yg menasehati amara
" Iya bun amara ngerti . Makasih udah ngasih pengertian sama amara " jawab amara sambil memeluk bundanya."

Hy semuanya aku mau ngasih tau nih klw ini cerita pertama aku so maaf ya kalau bahasnya masih kurang bagus soalnya baru pemula 😀😀

* Jangan lupa vote sama comment ya

True LoveTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang