" Salah sih gak, tapi kalau masalah itu bisa kan jam istirahat...Dasar jaman now ( mengelengkan kepala ) " Bu Wafa menegaskan pembicaraan nya
" Tau...Lagi pula apa cantik nya sih, anak baru itu..Cantikan juga gue " Nisa ngedumel karena iri
" Huuuu... " semua murid menyuraki Nisa
" ( tengok kanan kiri ) " Nisa merasa malu karena di suraki
" Sudah-sudah jangan pada ribut...Riska kamu bisa duduk di belakang nya Hera " Bu Wafa mempersilahkan Riska untuk duduk
" Terima kasih Bu " Riska pun pergi ke tempat duduk nyaPelajaran di mulai, Bu Wafa adalah seorang guru Fisika di SMA Duta Bangsa 03, dia terkenal tegas saat mengajar, ketika ia sedang menjelaskan materi pelajaran, tidak boleh ada satu pun murid yang tidak memperhatikan nya, itu yang di alami Zesky sang siswa tampan dan keren yang tidak memperhatikan Bu Wafa saat mengajar..
" ( memandangi Riska ) " Zesky tampaknya terpesona akan kecantikan Riska
" Jadi apabila suatu vektor tidak membentuk sudut di kalikan dengan... ( melempar penghapus papan tulis ) " ketika Bu Wafa sedang menjelaskan materi, Zesky tidak memperhatikan nya hingga membuat nya kesalPELTAK...
Penghapus papan tulis yang di lempar Bu Wafa tepat mendarat mengenai kening Zesky yang sedang melamun memandangi Riska
" ( mengusap kening ) Adduuh...Bu sakit tau, benjol kan tuh jadi nya! " Zesky mengomel karena kening nya benjol terkena penghapus
" Ah...Hahahahahaha " semua murid mentertawakan Zesky yang terkena lemparan penghapus
" Eh...Sudah-sudah jangan pada ribut, kamu lagi Zesky, salah sendiri kenapa kamu tidak memperhatikan Ibu saat mengajar? " Bu Wafa memarahi Zesky yang membuat semua murid berisik
" Siapa yang tidak memperhatikan Ibu, saya mah cuma...( terpotong ) " belum selesai bicara Bu Wafa memotong pembicaraan Zesky
" Ya sudah...Kita sambung pelajaran nya... " Bu Wafa pun menyambung pelajaran nya
KAMU SEDANG MEMBACA
Inikah Jatuh Cinta? [ TAMAT ]
RomanceCerita yang digarap dari lagu pop berjudul " Inikah Jatuh Cinta? " yang di populerkan oleh artis pesinetron " Amanda Manopo " Riska, gadis SMA yang belum pernah merasakan Jatuh Cinta, selama masa remajanya. Masuk jenjang Sekolah Menengah Atas ( SMA...