Bahagia

1K 37 0
                                    

"Hoammm...jam berapa ini?"ucap fatim bangun dari tidurnya. "Jam tujuh lewat dua puluh menit" ucap iyyah yang lagi berkaca di depan cermin.

"WHAT!"kaget fatim dan berlari kekamar mandi dengan terburu buru "hehe sorry tim,soalnya tadi kamu tidurnya pulas amat" ungkap iyyah dan nyengir tidak jelas. "Kak iyyah mah, kan atim telat ni" ucap fatim dan masuk ke kamar mandi.

Setelah selesai mandi fatim membuka koper nya dan memakai pakaian sesuai style yang dia ingin kan. Setelah memakai pakaian untuk menutupi tubuhnya, fatim turun ke ruang makan untuk menyusul GH  yang lain.

"Di lantai berapa ya ruang makannya?" Tanya fatim pada dirinya sendiri "ah iya palingan ada kertas kertas yang di tempel di samping lift, liat disitu aja ya" ucap fatim pada dirinya.

Fatim berjalan menuju lift dan melihat peta yang ditempelkan di samping lift "nah ini nih" ucap fatim menunjuk peta yang tertempel "lantai berapa ya" tanya fatim sambil meneliti peta tersebut "ah ini ni lantai tiga ternyata" lanjutnya sambil menekan tombol turun di lift.

Setelah pintu lift terbuka di lantai tiga, fatim pun langsung keluar menuju yang lain. "Hai" sapa fatim kepada yang lain "Ka fatim kok lama?" Tanya fateh kepada fatim "telat bangun tadi, kenapa?kangen kamu sama atim?" Ucap iyyah tiba tiba muncul di tengah obrolan fatim dan fateh. "Ka iyyah..yang ateh tanya itu ka fatim bukan ka iyyah" jawab fateh datar dan langsung mengundang tawa semua orang disitu.

"Sudah sudah tim kamu ambil makan ya" ucap Umi menengahi tawa mereka "iya umi" jawab fatim lalu berjalan menuju tempat di mana ada nya makanan.

GH lain pov
"Eh ayo siapin, mana kue?kuenya mana?"ucap Umi heboh sendiri "itu itu di ka jidah mi"ucap thoriq yang juga heboh "ayo ayo cepat ntar ka fatim datang lagi" ucap fateh membuat semua orang heboh "ini nih kuenya, taruh di mana?"tanya jidah juga yang ikut heboh "di sini aja Jid"ucap Atta mengambil kue dari tangan jidah "ka fatim come here" ucap muntaz yang dari tadi menjadi satpam untuk mengawasi fatim dan ucapan muntaz membuat semua orang heboh "ayo cepat semuanya berdiri di tempat masing-masing" ucap abi menengahi mereka yang heboh.

Fatim pov
Fatim sudah selesai mengambil makan dan ingin kembali ke rombongannya yang lain. "Ini gegara ka iyyah ni, telat bangunin atim kan jadinya atim telat kan" omel fatim pada dirinya sendiri.

Saat sudah sampai di tempat GH yang lain berada fatim dikejutkan dengan apa yang ia lihat "SELAMAT BERGABUNG" ucap all GH serempak "atim tidak birthday hari ini" ucap fatim yang masih memasang ekspresi kaget "memang kamu tidak birthday hari ini, ini hari spesial kamu karena kamu telah menjadi anggota Gen Halilintar" ucap abi berjalan menuju fatim.

"BERPELUKAN" ucap thoriq dan segera menyembur fatim dengan pelukan dan di susul yang lain "WAIT"ucap fatim teriak dan memberhentikan mereka yang ingin memeluk fatim. "Ini atim masih pegang makanan loh, ntar makanannya tumpah kena baju kalian kalau fatim gak taruh makanannya di meja" ucap fatim dan membuat GH lain membuka mulutnya lebar lebar membentuk huruf o

Setelah fatim selesai menaruh makanannya di meja, fatim kembali ke tempat di mana dia berdiri tadi, dan dia terkejut tak bisa lagi menahan tawanya melihat kelakuan saudara saudari barunya itu masih diam di tempatnya masing masing layaknya patung "okeh sekarang bisa dimulai"ucap fatim tersenyum.

"BERPELUKAN" ucap fatim teriak dan membuat GH lain bergerak menyerbunya dengan pelukan. Mereka semua berpelukan dan tak lama fatim menetaskan air mata kala mengingat dia di peluk pertama kali dengan mereka.

🌻🌻🌻🌻
HEYYOOOOO KEMBALI LAGI SAIA BERSAMA KLEN JANGA LUPA VOTE DAN KOMEN YAAA OKEHHHH🖤🖤💗💗💗

New Family✔️Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang