Naomi tidak menyadari bahwa mobil yang dinaiki nya sudah berhenti tepat di depan gerbang
"Dek turun"
"Iya bang" kaget Naomi
Naomi menyalim Jeremy dan memberikan sedikit kecupan di pipi Jeremy
"Naom sekolah dulu ya bang" pamit Naomi
"Ya belajar yang pintar jangan sampai buat masalah"
"Aman itu mah" cengir Naomi
Kini Naomi berjalan melewati gerbang dari kejauhan dia melihat Nancy dan Wendy sedang berbincang
"WENDY, NANCY" teriak Naomi
Mendengar ada suara yang memanggil Nancy dan Wendy pun membalikan badannya dan melihat Naomi berjalan ke arah mereka
"Berdua mulu kek Upin Ipin"
"Biarin dari pada di duain" ejek Nancy
Naomi terdiam ditempat saat Nancy mengatakannya
"Eh Naom gak maksud kok, tadi bercanda doang" Nancy
"Iya gak apa-apa" Naomi tersenyum padahal kata yang dilontarkan Nancy cukup mengena di hatinya
Setibanya dikelas Naomi langsung duduk dibangkunya
"WOI ADA YANG UDAH SIAP PR BIOLOGI? BAGI-BAGI DONG JANGAN DIAM-DIAM BAE" teriak Jaka si tukang bacot di IPA 1"Jaka nih aku dah siap" sahut Naomi
"Eh Naomi cantik lihat dong"
"Nih" Naomi menyerahkan bukunya untuk disalin Jaka di kelasnya tidak ada yang menanggapi Jaka karena di kelas itu masih sedikit yang datang
"Gua lihat ya Naom" tiba-tiba Wendy datang
"Gua juga hehe" sambung Nancy
"Lihat aja gak apa-apa kok" balas Naomi
Jaka,Wendy,Nancy sefang sibuk menyalin pr sedangkan Naomi merasa bosan dia memutuskan untuk membuka handphonenya untuk melihat-lihat instagram tentang oppa-oppa tersayangnya
Kringgggg...
Kini bel sudah berbunyi Naomi memasukan handphonenya dan melihat Jaka sedang dihadapannya dan membuatnya terkejut
"Nih cewek cantik makasih ya" gombal Jaka
"Sama-sama"
Kelas IPA 1 sudah ramai dengan murid-muridnya sekarang saatnya menunggu guru Biologinya datang dan memulai kegiatan belajar mengajar mereka
Sebelum guru mereka datang Nabila sudah datang dan sekarang duduk dengan nafas yang tergesa-gesa akibat lari marathon karena takut terlambat
"Kok lama banget sih datang nya" gerutu Naomi
"Biasa elah macem gak tau aja"
Kini guru Biologi mereka datang dengan wajah manis walaupun sudah berumur 52 tahun tetapi tidak terlihat tua
"Pagi anak-anak" sapa bu Susi
"PAGI BU" teriak semua murid
"Sekarang kumpulkan pr kalian" ucap sang guru dan membuat Nabila panik
"Naom ada pr?" Tanya Nabila panik
"Ada"
"Kok lu gak ngasih tau gua" cemas Nabila
"Maaf aku lupa, sumpah aku gak maksud apa-apa" sesal Naomi
"Mati lah gua" ringgis Nabila
"Yang belum siap maju kedepan" ucap bu Susi dengan lembut
Walaupun suara nya lembut beuh jangan salah mulutnya tajam dan pedas
KAMU SEDANG MEMBACA
A Go (complete)
أدب المراهقينsebuah kepergian biasanya membawa duka bagi setiap orang tetapi ada juga yang membawa kebahagian walaupun rasa duka yang lebih mendominasi arti sebuah kepergian