Resep Kue Kering Garpu Keju
Bahan-Bahan:
1 sendok minyak sayur
3 sendok makan tepung beras
5 sendok makan tepung terigu
Keju parut sesuai selera
2 sing bawang putih yang sidah dihaluskan
65 ml santan kara
Cara Membuat Kue Kering Garpu Keju:
Siapkan wadah terlebih dahulu. Gunanya untuk tempat mengaduk nanti. Pertama-taman, bahan di atas semua diaduk tanpa terkecuali. Aduk sampai rata.
Setelah itu, uleni adonan pakai tangan saja. Untuk menjaga higenis karya Anda, lebih baik cuci tangan dulu, ya. Kemudian uleni sampai adonan benar-benar kalis dan bisa dibentuk.
Di sinilah letak resep kue khas Lebaran ini. Setelah adonan terasa kering, cuil sedikit dan bentuk mereka pakai punggung garpu. Banyak sekali gambarnya yang versi jadi. Nanti bisa untuk pertimbangan sebelum final.
Nyalakan kompor. Atur nyala api yang kecil saja, ya. Soalnya kue ini termasuk mudah sekali matang. Setelah warna sudah keemasan dan menggoda, angkat. Kemudian sajikan di wadah kue yang Anda sukai.
YOU ARE READING
resep masakan
Randommemasak adalah hal yang sangat menyenangkan. Masak gak harus ribet kok mom.😇