sajak

7 0 0
                                    

Ku tuliskan sajak sajak rindumu yang kini terus ku nikmati
Bolehkan aku meminta satu hal?
Hentikan rindumu ini
Jika tak berniat pada hati yang terus merindu

Ragamu yang ku bayangkan
Tak kunjung datang menerima rindu yang semakin menderaku

Katakan saja
Kau tak mampu membalas rindu
Sebab raga lain telah menunggu
Dengan waktu dan hari yang lalu

Para Sejarah RinduTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang