Ada beberapa cara untuk mengungkapkan sebuah perasaan di dalam cinta. Mungkin, yang terbaik untuk saat ini adalah mencintai dalam diam.
Tapi apakah diam membuahkan sebuah rasa yang bahagia? Apakah selalu berakhir bahagia?
Tidak selalu dear, ada perasaan yang harus selalu di korbankan. Sebuah kerumitan yang harus ia jalani sendirian, bahkan menangis pun tak cukup untuk meredakannya.
Menangis adalah hal yang wajar, berbagi kesedihan dan kesenangan adalah hal yang lumrah untuk dilakukan bersama. Tapi bagaimana jika semua itu hanya diri sendiri yang mengalami? Menangis dalam diam, bahagia tidak tampak, tertawa tidak terdengar.
Tapi, bukankah hal itu sangat menyedihkan?
KAMU SEDANG MEMBACA
Mencintaimu Dalam Diam
Fiksi Remaja[NO PLAGIAT COVER DAN CERITA] [FOLLOW SEBELUM BACA] Kaila Sherly Sifabella adalah sosok perempuan most wanted di SMAN 28 Jakarta. Cantik, ramah, sopan, selalu riang itulah karakter dari kaila. Namun ketika kaila mulai bersekolah disana, ia jatuh cin...