Liburan Sebenarnya

15.8K 762 6
                                    

WARNING TYPO!!!
Tekan bintang di pojok kiri ya!!!

=======#####=======

Pagi ini mereka berkumpul karena Queen ingin memberi hadiah untuk yang kemarin menang.

    "Gue kan kemarin bilang kalo yang banyak jawab dan yang bertahan di banana boat bakalan gue kasih hadiah"

     "Jadi hari ini gue mau kasih hadiah itu, karena pemenangnya ada dua orang jadi hadiah pertama itu, yang menang boleh bebas pilih kita mau liburan Kemana sekarang, dan semua belanjaan nya disana gue yang bayar, dan yang kedua hadiah nya udah gue siapin" sambung Queen lagi.

"Seriusan? Tau gitu gue Ngak nyebur pas lomba" kata Abyan membuat Queen mendengus sebal.

   "Nah sekarang Kenan sama Rania kalian mending 'suit deh, buat mastiin siapa yang dapat hadiah pertama" lanjut Queen lagi.

     "Gue hadiah kedua aja" kata kenan membuat Rania tersenyum.

     "Seriusan?" Tanya Queen dan Rania serentak tetapi dengan nada bicara yang berbeda, Rania dengan ke antusiassannya dan Queen dengan nada memastikan. Dan ternyata langsung diangguki Kenan.

Mereka sampai di satu lapangan luas dan terdapat satu jet pribadi  disana. Di jet tersebut terdapat logo 'Q' di bagian ekor nya.

    "Oke, sekarang lo mau Kemana liburannya?" Tanya Queen memecahkan keheningan yang terjadi sedari tadi.

     "Gue pengen ke Hongkong sih, Hmm boleh?" Jawab Rania tapi Queen bisa menangkap nada tidak enak di dalamnya.

     "Santai aja" balas Queen sambil tersenyum tulus.

     "Siapa yang bawa?" Tanya Satrya setelah puas mengamati jet tersebut.

     "Gue" ucap Tio membuat Queen mendengus.

Ya! pasalnya dia ingin belajar membawa pesawat, helikopter, jet, atau apapun itu. Tapi tangan kanannya ini terus melarangnya. Dengan alasan Queen masih kecil, belum bisa buat SIM, KTP aja belum punya. Itulah kata-kata dari mulut Tio yang terdengar menyebalkan bagi Queen.

Mereka pun naik dan langsung menempati tempat duduk masing masing. Tio sudah berada di posisi nya dan memakai alat-alat yang Queen tidak tau apa nama alatnya. Ingat!! Dia belum belajar. Queen memang selalu memperhatikan jika Tio yang menjadi pilotnya agar jika dia sudah boleh belajar dia tidak terlalu kaku lagi. Dan saat Queen mendengar Tio berkata 'The 023QC45 aircraft took off'  setelah itu jet pun mulai berjalan dan akan lepas landas.

Mereka akhirnya sampai di satu lapangan penerbangan yang berada di Hongkong. Mereka langsung menaiki mini bus buat pergi ke?? Kemana? Mereka belum pesan hotel kan?

     "Welcome to Hongkong!! Where are you going now? let us go straight" Kata supir mini bus setelah membantu menaikkan barang.

     "Hmm, just go to town, sir, because we haven't ordered the hotel yet" jawab Queen.

     "Ouh oke!" Jawab supir itu dan mulai melajukan mobilnya.

Mereka semua sekarang sedang mencari hotel yang sekiranya murah, nyaman, dan ber kolam renang. Hingga mereka mendapatkan satu hotel yang sesuai.

    "Sir, now we go to the cityview hotel" ucap Queen pada supir tadi. Lalu diangguki oleh supir.

Saat di perjalanan mereka memilih tidur karena bosan. Tapi berbeda dengan kembar C mereka asik berfoto-foto hingga bis mini nya berhenti.

Ketika mereka sudah sampai di hotel Zahiya langsung cek in dan membagi kunci kamar. Untuk perempuan satu kamar dan laki satu kamar. Eiitts jangan kira kamarnya kecil ya! Kamarnya tu luas kayak apartemen dan terdapat dua kamar yang berisi 1 kasur King size dan satu kasur untuk sendiri di masing masing kamar.

Jadi kenapa murah? Karena mereka bisa patungan buat biaya hotelnya.
Mereka sudah berada di kamar masing masing. Sekarang mereka memilih untuk istirahat dan bersih bersih. Hingga sore, dan ketika bangun barulah mereka akan berjalan jalan.



Sorenya mereka sudah bangun dan sudah rapi ingin jalan jalan, tapi sebelum itu mereka mencari makan dulu di salah satu restoran yang terkenal halal di Hongkong.

Selesai makan mereka pergi ke sebuah pantai yang lumayan terkenal disana. Pantai itu bernama Tai Long Wan, Sai Kung. Disana mereka memutuskan untuk naik kapal yang terbuat dari kayu lalu ditengahnya ada kaca pembesar untuk melihat alam bawah laut di pantai itu. Setelah berkeliling mereka memutuskan makan ikan bakar sambil menunggu sunset untuk berfoto ria. Setelahnya mereka mencari mushola terdekat untuk shalat dan kembali lagi ke hotel.



Hooorrreeee!!!! Akhirnya punya ide!! Maaf ya kalo gak sesuai harapan, aku masih belajar.
Tetap stay sama cerita aku ya!!! 

Voment nya jangan lupa🤗🤗

Queen (End)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang