Cemburu

22 4 1
                                    

Awal mula pertikaian datang dari kata ini
Membuat suasana jadi tak karuan lagi
Kesal sana kesal sini
Ketika bahagianya hati
Seketika berubah menjadi sakit
Sakit yang mendalam
Yang kemudian dipendam
Menjadi sakit hati yang berkepanjangan
Sulit untuk dihilangkan
Namun lebih sakit ketika meninggalkan
Oh hatii...
Mengapa ini terjadi?
Engkau tau?
Bahwa aku sangat menyayanginya
Tidaklah kau tau bahwa sulit untuk meninggalkannya
Namun selalu disakiti olehnya
Tapi ini bukti cinta yang kupunya untuknya
Oh hatii..
Aku kuat
Aku hebat
Bisa bertahan dan tetap lekat
Bersamanya agar selalu terikat
Sampai kapan pun ku tetap ingin kamu dan aku
Selalu bersama meski banyak cobaan yang menghampiri ku..

Puisi DiaryTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang