1. Mom To Be

8.5K 131 2
                                    

Assalamualaikum Wr Wb
Happy Reading 😊.


Memasuki trimester terakhir , kandungan fisya makin besar, Alif sangat memanjakan dan menyayangi fisya. Pagi itu mereka sedang sarapan dan akan melakukan usg untuk mengetahui kondisi dan keadaan calon anak mereka .tapi yang mereka tahu , fisya hamil anak kembar .

" Duduk mas yuk sarapan dulu " kata Fisya


" ada makanan apa ? Aku pengen sayur lobak buatan kamu , tapi ....... " lalu alif datang dan menjawab .

" Tapi apa ? Mas nyidam ya , ya udah tunggu dulu ya mas aku masak dulu "

" Tapi gak ngerpotin kamu kan ? Mas sebenrnya udah kepingin dari kemarin , tapi saya canggung buat minta takut ngerepotin kamu "

" Enggak mas fisya seneng kok , dan gak merasa di repotin sama mas . ya udah fisya masak dulu ya tunggu lima belas menit ya mas."

" Oke makasih ya sayang "

" Iya sama sama "

Makanan buat fisya pun jadi , dan sudah di bawa fisya menuju meja makan.

" Mas , udah yuk makan dulu "

" Wah makasih ya sayang ( Sambil mencium kening) "

" aku nambah gendut banget ya " sahut fisya


" gak papa sayang kan lagi hamil , kamu udah sering capek ? "


" Iya fisya udah naik 20kg mas , Kecil gendut fisya kayak ikan dugong sekarang mas fisya tuh . Udah banget mas , jalan bentar aja rasanya. Aduh duh ( Tiba tiba kedua bayi mereka menendang perut fisya) "

" Nanti juga kurus lagi kalau udah lahiran , enggaklah kamu tetep aisyah kecilku yang cantik , kenapa sayang "

" ini mereka nendang perut aku gantian kenceng lagi "

" tapi kamu gak papa kan "

" gak papa mas , mereka suka dengerin kita ngobrol " sahut fisya

" Oh iya sayang kamu udah minum vitamin belum pagi ini ? , sama nanti mau di beliin apa ? "

" Belum mas , mau tape Uli mas enak deh kayaknya "

" Ya udah aku ambilin dulu vitamin nya , iya nanti aku beliin ya. "

" Makasih ya mas "

" sama sama , sayang "

Dan tiba saatnya nafisya melahirkan , semua tegang saat operasi di mulai , ya nafisya harus menjalani operasi karena memang dia masih usia muda . Fisya usia 24 tahun dan Alif 33 tahun. Lampu operasi nyala dan tandanya operasi sudah mulai . Operasi berjalan 4 jam dan ternyata kondisi Fisya memburuk . Setelah operasi dokter menyatakan Fisya mengalami kehilangan kesadaran pasca operasi .

" Operasi telah selesai , Keluarga ibu Fisya ? " kata dokter

" Kami semua keluarganya dok dan saya suaminya " alif pun menjawabnya

" Operasi berjalan lancar tapi maaf kondisi ibu Fisya memburuk dan sekarang mengalami hilang kesadaran. "

" Tapi apakah kondisinya menghawaatirkan ? Lalu Bagimana dengan anak saya ? "

" Tidak dr. Alif , ini karena memang efek dari operasi itu sendiri , mungkin 1-3 hari lagi akan sadar dan Alhamdulillah mereka baik baik saja , selamat ya pak anda di berikan seorang putra dan putri yang sangat ganteng & cantik . "

" Alhamdulillah Terima kasih , dok. "

Alif bergegas menuju ruang bayi untuk mengazani mereka berdua , saat mengazani mereka alif menangis . Dia sangat bahagia dengan apa yang Allah berikan untuknya . Fisya & Alif sudah sepakat kalau anak mereka bernama Tsafika Ramadania Akbar ( Perempuan) dan Rabbani Sablan Akbar (laki laki).

Dan kebahagiaan itu di sambut juga gembira oleh keluarga azzam dan keluarga fisya sendiri.
Keadaan Fisya pun sudah sadar dan semakin membaik juga sudah di perbolehkan pulang. Dan mereka sedang menikmati peran mereka sebagai orang tua baru bagi anak mereka. Dan tentunya di bantu seluruh keluarga mereka.


Semoga kalian suka dengan ceritaku.

Alif & FisyaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang