Percikan kata

187 12 0
                                    

FAJAR

Senja yang kehadirannya dapat mengundang berjuta mata karna keindahannya yang sementara.dan,

Fajar yang kehadirannya dapat membawa kebahagian dan keceriaan.

Dua kata yang sama-sama indah namun berbeda makna.

Kalimat itu pernah ku ungkapkan kepada wanita yang kini telah menjadi pacarku.Untuk merubah kata TEMAN menjadi PACAR tidaklah mudah di tambahlagi kami berbeda.

Mau tau bagaimana kronologis nya?
(CEKIDOT!)

RASA(Rafa&Rosa)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang