NASIHAT YANG LAIN

10 3 0
                                    

Hari ini, sekali lagi berperang
Melawan emosi yang tak berkesudahan
Mengejar ambisi
Meraih mimpi

Aku yang terus menahan guncangan hati
Mendinginkan kepala
Mencoba melahap setiap kata

Kata demi kata
Yang sedikit menyakiti hati
Namun ada maksud tersembunyi

Curhatan HatiTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang