Malam

13 3 0
                                    

Gelap gulita,
Malam,
Sunyi,
Teman cerita
Yang tak pandai untuk berhianat

Kepada kisah yang belum usai
Aku merangkai kisah
Yang telah ku lalui

Kepada malam yang begitu sunyi
Hingga tak seorang pun mengetahui

Curhatan HatiTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang