Dear Januari
Bulan yang mempertemukan ku dengannya
Bulan yang membawaku pada kebahagiaanJanuari
Ya. namamu sama seperti dengannya.
Dia, orang yang hadir memberi sejuta kenangan lalu pergi meninggalkan kenangan dan menyisakan luka yang teramat dalam.Diary Arissa,01januari2013.
Dear Januari
Dia kembali
Dia yang pergi meninggalkan sejuta kenangan kini kembali.
Bahagia.
Ya, itu yang aku rasakan. Namun bahagiaku seketika lenyap ketika mengingat kembali pertemuan kita.
Kau begitu berubah,kau tampak begitu jauh lebih baik dibandingkan dengan dulu.
Tetapi kenapa?
Kau seakan tak mengenalku
Kau tampak sangat tidak menyukaiku
Kau berubah Januari,kau bukan seperti Januari yang dulu.
Aku merindukanmu januariku...~Arissa Zulfa Hussain~
****
Ia mencurahkan isi hatinya itu melalui buku diarynya. Buku diary yang telah usang bahkan tulisan lamanya sedikit mengabur, namun tulisan itu masih terbaca olehnya.
Terlihat disana ia menuliskan diarynya yang terakhir kali, tujuh tahun yang lalu. Di lembar selanjutnya terlihat tulisan yang rapih dan masih baru ia tulis.
Ia menutup buku diarynya itu, yang masih tersimpan dari sejak ia masih kecil berumur 12 tahun. Disimpannya buku diary itu,di laci meja belajarnya. Lalu ia berbaring di kasur empuknya dan memejamkan mata. Diapun terlelap.∆JANUARI∆
📝 Rikedeliar
KAMU SEDANG MEMBACA
JANUARI [REVISI]√
Подростковая литератураBeberapa tahun tidak bertemu lalu dipertemukan kembali dengannya. Namun kembalinya dia membuat luka yang teramat dalam di hatimu. Bagaimana kamu menanggapi cinta sekian lama kau pendam lalu sirna ketika dia pergi. Lalu bersinar ketika dia kembali. P...