LY 83

447 36 0
                                    

“Selalu ada harga untuk setiap pencapaian.”

Bagaimana jika kita benahi kalimat di atas menjadi, “Selalu ada pengorbanan dan perjuangan untuk setiap pencapaian.”

Ya, mungkin saja di kalimat pertama yang dimaksud harga adalah dua hal yang ada di kalimat kedua——pengorbanan dan perjuangan. Akan tetapi terkadang tidak semua orang memahaminya dengan benar. Harga bisa saja diartikan dengan uang. Karena zaman sekarang, semua hal bisa dibeli dengan uang. Harga diri sekalipun.

Jadi, terserah kamu ingin menempatkan diri di kalimat yang seperti apa dan mengartikannya apa. Tapi jangan sekali-kali kecewa atau marah saat mereka mengartikannya berbeda.

—— Zet
May 03, 20z

[1] LOVE YOURSELF! √Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang