sabar Dan konsisten

14 1 0
                                    

Bismillah

*TETAP SABAR DAN KONSISTEN DALAM BERIBADAH*

💬 Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah mengatakan,

والوسواس تعرض لكل من توجه إلى الله تعالى بذكر أو غيره لا بد له من ذلك
فينبغي للعبد أن يـثـبت ويصبر ويلازم ما هو فيه من الذكر والصلاة ولا يضجر
فإنه بملازمة ذلك ينصرف عنه كيد الشيطان ﴿ إِنَّ كَيدَ الشَّيطانِ كانَ ضَعيفًا﴾».

"Was-was syaitan pasti  akan menimpa siapa saja yang menghadap ALLAH Subhanahu wa ta'ala dengan dzikir atau yang lainnya.

Maka sudah sepantasnya seorang hamba tetap tegar, bersabar dan selalu konsisten dengan apa yang dia amalkan berupa dzikir ataupun shalat serta tidak berkeluh kesah.

Karena dengan konsistensinya terhadap ibadah tersebut, akan hilang darinya tipu daya syaitan( Sesungguhnya tipu daya setan itu lemah )."

✍️ Majmu' fataawa 22/608

🌸🌸🌸
♻️Yuk disebarluaskan, semoga bermanfaat untuk kita semua

Barakallahu fiikum🌻

*Ikuti Group Whatsapp ViPo Dakwah Akhwat di link*⤵️
https://chat.whatsapp.com/JNHPIjbGyey3O3zArbpNqt

Kajian IslamTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang