Select All
  • Two Faced - TERBIT
    2M 326K 37

    TERSEDIA DI TOKO BUKU - SEBAGIAN BESAR CHAPTER SUDAH DIHAPUS Two faced: (adj) double-dealing, backstabbing, dishonest, hypocritical, etc. Abhi baru saja jadian dengan Randu, seorang senior sales manager perusahaan fintech yang kebetulan menempati gedung yang sama dengan kantornya. Randu adalah sosok yang dewasa, luwes...

    Completed  
  • PREFERENSI (Stagnasi #1) - Completed
    843K 101K 29

    [Sebagian bab di-private. Follow untuk membaca] Monarza Arkananta selalu berpikir hidup harus terencana. Secara sistematis ia selalu membuat target dan langkah-langkah aktual untuk mencapainya. Di usia duapuluh tujuh tahun, sudah saatnya bagi Mona menjalin hubungan yang serius dan tentu saja bermuara ke pernikahan. Me...

    Completed  
  • Kala Langit Abu-Abu (TERBIT)
    728K 122K 27

    BEBERAPA CHAPTER SUDAH DIHAPUS "Tuhan, bila cinta ini tak bisa Kau satukan, mengapa Kau biarkan rasa ini tetap bersemayam?" Bagi Rara, pertemuan pertama dan jatuh cinta bisa terjadi di momen yang sama bila kita membicarakan Langit. Seniornya di kampus yang memiliki senyum sehangat matahari jam 8 pagi. Rara kini tahu r...

    Completed  
  • Save Our Story - Pindah Karyakarsa
    1.1M 159K 29

    [Sebagian besar bab sudah dihapus, versi lengkap bisa dibaca di karyakarsa.com] Bagi Ayas, Nara si pengangguran tersibuk di dunia itu adalah sosok perfect boyfriend yang sesungguhnya. Selama hampir lima tahun menjalin hubungan dengan IT programmer/Fotografer/Pemain Teater itu Ayas selalu yakin bahwa Nara adalah pemili...

    Completed  
  • Patissier & Chocolatier (TAMAT)
    470K 75.7K 20

    Cerita tentang Arum dan Yusra. Pastry Chef yang sedang berjuang mewujudkan impiannya melalui toko roti sederhana yang didirikannya. Hingga seorang akuntan yang baru kehilangan pekerjaan dan menjadi pengangguran, terpaksa membuang segala harga diri dan bekerja di toko kecil milik lelaki yang selain tetangganya, juga ma...

    Completed  
  • She's The Boss!
    7.3M 321K 36

    [SUDAH TERBIT] [Highest rank : Di Hatimu] Bos satu ini bakal menganggapmu taburan seledri di atas kuah bakso. Serius. "Kalau bisa jangan tatap matanya. Atau jangan bernapas sekalian!" Tatapan lasernya mampu menghabisimu sebelum bibirmu sanggup berucap. Perkenalkan : Wyne Gunardi. Cantik, muda, perfeksionis, dan benc...

  • Forgetting Not Forgotten
    1.7M 28.6K 8

    [TERSEDIA DI TOKO BUKU] "Cinta bukan segalanya. Cinta itu ibarat kita meletakkan pistol di tangan seseorang dan percaya bahwa orang itu tidak akan menembak kita. Coba pikir, orang idiot mana yang mau seperti itu?" *** Sebastian Januardi memiliki segalanya. Tampan, mapan, dan berkuasa. Hanya dengan menyebut nama belaka...

    Completed  
  • Milky Way (Sebuah Nama)
    393K 10.2K 7

    Re-publish Kamu pernah merasa deja-vu? Perasaan tentang mengalami peristiwa yang sama berulang kali. Atau perasaan tentang mengenal seseorang yang baru pertama kali bertemu? Seperti yang aku alami. Aku merasa mengenalnya, tapi tidak juga kutemukan kepingan cerita atau peristiwa yang ada dia di dalamnya. Senyum yang me...

    Completed  
  • Dilema
    962K 21.1K 14

    Lima tahun memendam perasaan sendiri, membuat Naya cukup puas terjebak dalam bos-karyawan-zone. Alih-alih menarik perhatian pria pujaannya, Naya lebih suka menikmati perasaannya dalam diam. Tapi tentu rasa sukanya terhadap Prima tidak luput dari perhatian teman-temannya, terlebih Kafka. Manusia pecinta monyet dan laut...

    Completed  
  • Dirt On My Boots (TERBIT)
    1.7M 43.6K 10

    (TERBIT) Ada pria tampan yang hanya bisa dilihat dan dikagumi, karena berusaha mendekatinya hanya memberi sakit hati. Pria yang menganggap wanita hanya sarana mendapatkan kepuasan dan mengosongkan kantong testis. Dan bosku termasuk salah seorang dari pria terlarang itu!

  • Someday
    966K 56.1K 55

    [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] Samantha menjalani hidupnya bagai di negeri dongeng. Ia menikah dengan teman sekolahnya, William, dan hidup bahagia meski tidak dikaruniai anak. Dunianya serasa runtuh saat sang suami divonis mengidap kanker mematikan, yang mengharuskan William untuk segera memperoleh keturunan sebelu...

    Completed  
  • Gigi Koko
    1.2M 82.6K 27

    [ CERITA INI DI-PRIVATE ] Ketika umur anaknya menginjak usia 25 Tahun dan belum pernah terlihat memiliki pacar, Mifta--ibunda dari Jeysia Rianggita--alias Gigi, mulai sibuk mencarikan jodoh untuk anak bungsunya. Segala macam cara ia gunakan, mulai dari membidik anak-anak lelaki sekomplek, menghubungi teman-teman lama...

  • Inevitable Destiny
    2M 198K 42

    [Partially Deleted - Read the Full Story on Dreame] JUDUL SEBELUMNYA : TOI ET LE DESTIN Permainan klise sebuah takdir. Kisah cinta klasik antara dua manusia yang tak pernah saling bertemu sebelumnya. Apakah takdir itu ada dan dirimu adalah nyata? Apakah jodoh itu ada dan tak akan lari kemana? ...

  • Rumahku, di Hatimu (The Beginning of Undeniable Love Series)
    194K 8.9K 9

    Selama sepuluh tahun kupikir sudah mati rasa. Kemampuanku untuk merasakan sesuatu dari hati. Cinta. Kusangka tinggal sejarah. Aku keliru. Sebab, aku baru saja merasakannya. Parahnya. Ini jauh lebih kuat. Demi Tuhan, untuk Nastiti aku bersedia tinggal di sini. Dimana pun asal bersamanya. Kunikahi dia hari ini juga. T...

    Completed   Mature
  • Meluluhkan Dewa #2 Undeniable Love Series
    213K 16.5K 12

    Warning : This is a teaser version. Please don't read if you looking for full version story. ----------------------------------------- Namanya, Dewa. Lelaki yang mempekerjakanku. Orangnya serius. Gesturnya dingin. Sumbunya pendek. Salah sedikit, bisa menyulut amarahnya. Aku harusnya menyerah. Sejak awal. Ini terlalu s...

    Completed   Mature
  • Mencintai Cahaya #1 Undeniable Love Series
    43.7K 3.1K 7

    Warning : This is a teaser version. Please don't read if you looking for a full version story. ------------------------------------------------ Rizal : Aku mengenal Cahaya sejak berusia 17. Telah mencintainya hingga kini. Meski tahu hubungan kami jalan di tempat, tak kuasa bagiku untuk melepaskannya. Cahaya : Berpacu...

    Completed   Mature
  • Rani, Rama & Mereka (Before The Undeniable Love Series)
    37.3K 1.5K 4

    This is a teaser version. Thank you. --------------------------------- Mereka melihat apa yang tampak. Berasumsi. Menjadikan kita sebuah kisah. Tak berupaya mencari kebenaran. Apapun yang terlihat, cukup menjadikan kita objek diskusi tak penting. Gosip. Obrolan iseng melawan kejenuhan di kantor. Perselingkuhan. Cinta...

    Completed   Mature
  • Apart [Sudah Terbit]
    3.6M 10K 6

    [18+] Aku menjadi orang ketiga dalam hubungan mereka.

    Completed   Mature
  • Restaurateur [Sudah Terbit]
    1.8M 14.1K 7

    [18+] - Sudah Terbit dan bisa di dapatkan di toko buku online atau ebook Gue benci komitmen, nikah, punya anak, kompromi dan lain-lain. Semua berubah sampai gue kenal dia. - Lucas Maki Aku rela hidup dengannya, tanpa status jelas, tanpa komitmen. - Aline Ramada

    Completed   Mature
  • Teman Rasa Pacar - Slow Update
    873K 44.1K 20

    Teman Rasa Pacar adalah karya kelima milik JessJessica (@AbelJessica) setelah Bad Boys Series. Tulisan ini dilindungi oleh UU RI HAK CIPTA. Berdasarkan ketentuan UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 28 TAHUN 2014 TENTANG HAK CIPTA (pasal 1 angka 3 UU Hak Cipta 2014), dan adalah salah satu ciptaan yang dilindungi dal...

    Completed  
  • Hotelier [Sudah Terbit]
    2.4M 20.5K 8

    [18+] - Sudah Terbit dan bisa di dapatkan di toko buku online atau ebook. Sesosok chef tampan, terkenal, angkuh dan punya masa lalu rumit, masuk ke dalam hidupku, memporak porandakannya, dan membangunnya kembali.

    Completed   Mature
  • Janji yang Retak (Terbit)
    734K 32.2K 16

    (SUDAH DITERBITKAN) Kupikir menikah dengannya adalah awal dari sebuah kisah bahagia. Bayangkan, aku akhirnya memiliki seorang pria yang sudah kucintai sejak umur belasan tahun, sejak hormon kewanitaan mulai menyusahkan hidupku. Tapi ternyata aku salah. Waktu berlalu dan cinta lelaki itu, suamiku, tidak pernah m...

  • Hujan Merah Jambu
    310K 16.1K 11

    Available on book store

    Completed   Mature
  • Unsent Letters
    1.2M 83.1K 49

    [TELAH DITERBITKAN oleh Penerbit Grasindo, 2017. Tersedia di Gramedia] - the first nine chapter's still available for preview - "Kamu selalu berkata kalau aku ini bintang yang paling terang. Bintang yang memberi kamu inspirasi saat otakmu buntu mencari lirik lagu. Juga bintang yang menjadi tempatmu menumpukan harapan...

    Completed  
  • Mr. Seductive
    304K 12.2K 23

    Kamu terlena pada pesona yang memelintir akal sehatmu. Take it or leave it? Bagaimana rasanya hidup menjomblo selama 24 tahun? Jangankan pacaran, ditembak lelaki saja tidak pernah. Coba tanya Risa. Risa sudah kenyang merasakan manis-pahit-getir hidup menjomblo selama ini. Padahal mukanya juga tak sejelek lutung tapi j...

  • Secangkir Kopi & Pencakar Langit (#1)
    1.6M 126K 69

    CHAPTER 7 - END TELAH DIHAPUS KARENA AKAN SEGERA DITERBITKAN *** "Enak lho, Ta, kalo kita kerja sesuai sama yang kita senengin. Orang suka salah persepsi dengan gimmick kerja sesuai passion, padahal kadang passion nggak harus hobi kan. Bisa aja passionnya kayak lo gini, suka menganalisa." - Satrya Danang Hadinata "Cew...

    Completed  
  • Truth Or Dare - Bad Boys Series #3
    1.8M 37.9K 18

    SEBAGIAN ISI CERITA SUDAH DIHAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN. SAMPAI JUMPA DI PO. Truth Or Dare adalah seri ketiga dari Bad Boys Series hasil karya JessJessica (@AbelJessica) dan dilindungi oleh penasehat hukum/pengacara. Tulisan ini dilindungi oleh UU RI HAK CIPTA. Berdasarkan ketentuan UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDO...

    Completed  
  • I'm Into You
    10.7M 445K 21

    Adrian dan Maura sudah menjadi sahabat selama hampir lima belas tahun. Mereka sudah berbagi segalanya. Tawa, riang, tangisan, kesedihan dan kebahagiaan. Bahkan mereka dikecewakan pasangan masing-masing dalam waktu yang berdekatan. Bagi Adrian tak ada lagi wanita baik dan bagi Maura tak lagi kata cinta dalam hidupnya...

  • Accidentally Assistant
    207K 12.4K 42

    sejak mengocok kartu tarot dan diramalkan akan kena kesialan bertubi - tubi, hidup Rasyila berubah total. gadis yang kuliah bergantung pada beasiswa ini bekerja paruh waktu demi menabung untuk adiknya yang akan segera kuliah. kesialan membuatnya tersiram tabung berisi urin dan di hari yang sama dia melihat laki - lak...

  • Origamiara
    1.8M 30.2K 10

    [Diterbitkan Elex Media Komputindo] Dalam tiap puisi yang ia tulis di origami, ada harapan. Aiara Nadya Noer berharap Fardio Tama tahu kalau di bumi ini ada ia dan perasaannya yang kian lama kian bertambah. Dalam tiap origami yang Dio temukan di tasnya, ada kebingungan. Dio bukanlah orang yang pandai mengungkapkan...

    Completed