Aku tak pernah berpikir bahwa secepat itu kamu pergi. Tapi, kenyataannya kamu hanya singgah, kamu adalah ilusi terbesarku. Aku bodoh menganggap mu selalu ada. Sekarang aku paham, kamu adalah simulakraku.
•SYAKILLA ANINDITA•
KAMU SEDANG MEMBACA
SIMULAKRA
Teen Fiction( REVISION STORY ) Saling mencintai merupakan dasar dari sebuah hubungan. Namun, terkadang masalah yang datang membuat perasaan itu perlahan menghilang. Menyerah atau bertahan merupakan pilihan yang sangat menentukan. Bertahan dengan rasa sakit ya...
PROLOG
Aku tak pernah berpikir bahwa secepat itu kamu pergi. Tapi, kenyataannya kamu hanya singgah, kamu adalah ilusi terbesarku. Aku bodoh menganggap mu selalu ada. Sekarang aku paham, kamu adalah simulakraku.
•SYAKILLA ANINDITA•