"Entah ini rasa cemburu atau bukan? Kalau cemburu sejak kapan perasaan ini muncul?"
Sesampainya dipekarangan mansion Vallen langsung turun dari mobil milik Arjun tanpa mengatakan sepatah katapun saat diperjalanan pulang tadipun juga begitu Vallen sama sekali tidak berbicara dia hanya menyandarkan kepalanya di jendela mobil. Arjun yang melihat perubahan sikap Vallen langsung turun dari mobil
"Llen kamu kenapa?"
"Haa nggapapa kok cuman capek aja pengen tidur"
"Okey nanti mau aku jemput jam berapa?"
"Kayaknya lain kali aja deh. Maaf ya" tanpa menunggu jawaban dari Arjun Vallen langsung berlari kecil masuk ke dalam mansion entah mengapa hatinya masih saja terasa sakit Vallen menaiki anak tangga satu per satu berjalan perlahan-lahan menuju kamar kemudian dia masuk kekamar mandi lalu Vallen tertidur pulas
Pukul 17.00
Vallen terbangun kemudian dia mengejek ponselnya
✉️ TROUBLEMAKER GIRLS
10 pesan🔘 Salma_Johansson
💬 Guys sorry hari ini kita nggak
Bisa jalan bareng You know
Lah🤭🔘 Karin_Watson
💬 Yaa pergilah berkencan dan
Aku akan dirumah menonton
Drama Korea🥺
💬 Aku harap kak Kevin
Mengajakku jalan😟🔘 Natalie_Portman
💬 Hahahah🤣selamat berhalu
Karinku😘🔘 Salma_Johansson
💬 Heyy ngomong ngomong
Kemana Ice girl?
ohh bukan tapi tuan putrinya
Arjun🤣
💬 Oh my God saat pesta semalam
Aku benar-benar melihat Vallen
Digendong oleh Arjun ala
Bridal style 🥺🔘 Natalie_Portman
💬 Kalau Lo bohong gue tampol
Nih😱🔘 Karin_Watson
💬 Apa ice girl sudah mencair?🔘 Salma_Johansson
💬 Heyy Vallen cepat keluar kau!!
😤
💬 Kita butuh kejelasan babyy🥺💬
Ada apa? Kenapa kalian
berisik Sekali🥱
Bukankah kalian akan pergi
berkencan
kecuali Karin🤭Setelah membalas chat grup Vallen mencharge ponselnya dia memutuskan untuk mandi 15 menit kemudian Vallen telah siap ia mengenakan dress kotak-kotak tanpa lengan berwarna Lilac dan sandal coklat
KAMU SEDANG MEMBACA
In my Life
Romansa"Aku percaya adanya keajaiban" Vallen Stone "Dan.. berjalanlah di Sampingku" Arjun Parker - - - - Friend Vallen Stone - Salma_Johansson - Natalie_Portman - Karin_Watson - - - - Friend Kevin Stone - Arjun_Parker - Gilang_Brown - Rafa_smith - - - ...