Pagi ini aku seperti biasa bangun pagi untuk pergi ke sekolah , Aku bergegas mandi dan bersiap memakai seragam ku , sarapan bersama keluarga ku . Selesai bersiap aku turun ke bawah dan menyapa keluarga ku .
"Pagi semua." , ujar ku . "Pagi sayang , ayo sarapan dulu." , ujar Daddy . "Iya dad tenang saja aku pasti sarapan . Oya kemana kakak Marv dad?." , ujar ku . "Masih tidur sayang , coba kamu bangunin sayang?". "Oke dad , aku ke kamar kak Marv dulu dad" , ujar ku . Aku membangunkan kak Marv biar aku gak telat berangkat ke sekolah . "Kak ayo bangunnn." , ujar ku sambil menepuk-nepuk pipi kak Marv . "Hm kenapa Dis?." , ujar kak Marv . "Ayo bangun kak , sarapan di tunggu daddy di bawah dan antarkan aku ke sekolah . Cepat kak." , ujar ku . "Iya iya sabar sayang , kakak mau siap - siap dulu." , ujar kak Marv .
Aku sarapan bersama keluarga ku sambil nunggu kak Marv bersiap - siap . Aku selesai sarapan aku pergi ke dapur untuk membersihkan alat makan ku karena kasian nenek dan mommy kalau harus banyak bekerja di rumah .
"Dis , ayo berangkat nanti keburu siang." , ujar Kak Ray . "Iya kak sebentar ." , ujar ku . "aku berangkat dulu ya dad , mom , nek?." , ujar ku sambil mencium pipi semua nya . "Iya sayang semangat ya sekolahnya." , ujar nenek . "jangan pacaran dulu syang." ujar daddy menggoda ku . "Ihh kok gitu sih , udah ahh Disa berangkat dulu." , ujar ku sambil cemberut .
Aku masuk ke dalam mobil dan duduk di belakang masih cemberut gara - gara daddy ihh nyebelin banget kan aku masih kecil kenapa bilang aku mau pacaran . Setelah kak Marv dan kak Ray siap kita berangkat ke sekolah . "Kenapa muka mu begitu Dis? Nanti cantiknya hilang loh ." , ujar kak Ray sambil tertawa . "Kak ihh kenapa nyebelin kayak daddy , sebel deh." , ujar ku . "Udah - udah jangan ngmbek gitu dong Dis , Kan Daddy sama kak Ray ingin bercanda." , ujar kak Marv .
Beberapa menit kemudian ...
Disa POV
Aku sampai di sekolah aku buru-buru turun dari mobil karena bell sekolah sebentar lagi , untung saja aku tidak terlambat masuk gerbang . Aku berjalan menuju ruang kelas ku saat aku melewati kantin ada cowok itu lagi . Aku segera berlari kecil agar dia tidak melihatku dan mengingat ku bukan apa - apa aku takut dia tidak suka karena aku yang melihatnya bersedih . Biasanya cowok dimana-mana tidak ingin terlihat lemah di depan cewek . Kalaupun dia tau atau ingat dengan ku semoga tidak membenci ku . Entahlah kenapa aku bisa menyukainya saat pertama kali aku melihatnya dari bawah bianglala padahal aku hanya tau dia tampan belum mengenalnya dengan baik .
Bisma Putra Saka (Lucky Blue Smith)
Sampai di kelas aku segera duduk dengan Kinan , kami mengeluarkan buku pelajaran kami sambil mengobrol sebentar sampai bell masuk sekolah terdengar . Beberapa jam kemudian jam pelajaran selesai .
KAMU SEDANG MEMBACA
Little Princess
RandomSeorang putri kecil di dalam sebuah keluarga yang selalu memberikan dia kebahagiaan yang melimpah. Dan selalu bersikap manja kepada daddy dan kakak laki-lakinya. Keributan kecil dan canda tawa selalu di dalam keluarga tersebut . Hidup sederhana yan...