Mivara memiliki penyakit yang sangat aneh dan menakutkan,jika penyakitnya kambuh dia bisa melukai dirinya sendiri maupun orang yang ada di sekitarnya. Tapi dibalik penyakitnya itu Mivara adalah anak yang cuek,jutek,agak aneh tapi otaknya agak-agak jadi mohon dimaklumi. Kisah romansa Mivara tidak semulus yang kita bayangkan, sahabatnya Marcella Dwitri selalu menggangu hubungan mereka. Yaa walaupun kisah cintanya begitu setidaknya dia memiliki kisah yang bisa dibilang baik-baik saja dengan keluarganya, yaa walaupun ayahnya tidak menganggap dia sebagai anak kandungnya,tapi ibunya selalu mendukungnya. Tapi penyakitnya bisa disebut penyakit yang langka bahkan sampai diperebutkan oleh beberapa organisasi contohnya; organisasi mata elang, organisa yamauchi dan organisasi putih. Walaupun begitu hanya ada 1 organisasi yang mendapatkan kekuatannya dan berhasil merubah 100% Mivara menjadi berbeda. Dari beberapa keluarga besarnya mengatakan bahwa penyakitnya Mivara ini belum jelas dan tidak dapat dipastikan siapa yang menurunkan penyakit ini,
menurut ucapan ayahnya sebelum pergi meninggalkannya kurang lebih seperti ini:
"Dia akan baik-baik saja jika berada di dalam daerah dwistra."
Sayangnya keluarga Mivara belum menemukan daerah dwistra yang dimaksud.
KAMU SEDANG MEMBACA
Seseorang [completed]
Ficção AdolescenteHello everyone 👋 Jadi ini adalah revisi dari cerita "Seseorang" dari akun @Rajjela. Nah kenapa engga revisi di akun Rajjela aja? "Karena passwordnya lupa dan beberapa kawan gua juga udah pada sibuk jadii engga bisa ngalanjutin lagi." "Tapi tenang...