CERITA BARU [ULTIO]

4.6K 76 1
                                    

Hiii, untuk novel Galexton sudah tersedia di shopee untuk yang penasaran dengan kelanjutannya 😋 Versi novel lebih menegangkan, dan harganya juga murmer🥶

Oiyaaa disini author bawa cerita baru yang lebih seruu dan dijamin akan banyak plot twist yang ga akan kamu duga. Mafia? Girl bos? Gangster? Dan ini cerita anti mainstream.

 Mafia? Girl bos? Gangster? Dan ini cerita anti mainstream

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Blurb :

Kisah Qenna yang misterius dan berbahaya, setelah satu tahun berhasil mengumpulkan informasi, kini ia turun ke lapangan untuk mencari siapa pembunuh Kakak laki-lakinya.

Melibatkan banyak sekolah, perkumpulan preman, pembantaian manusia melalui 'turnamen nyawa'. Apa Qenna bisa menyusup dan usahanya selama ini terbayar dengan nyawa pula?

Ia tak takut, karena dirinya juga dilatih oleh orang yang berbahaya. Siapa yang akan tersungkur ke tanah nantinya?

[Cinta segitiga, friendship, bully, dark, humor menjadi satu]

Ultio (Pembalasan Dendam)

RANK
#1 IN BRUTAL

GALEXTON ✔️ [TELAH TERBIT]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang