Di siang hari, Ada 3 trio yang sedang berkumpul di rumah Kavin. Seperti biasa mereka belajar bersama, padahal Rizkha rencananya pengen nonton anime. Tidak seperti kedua sahabatnya, Rizkha memprioritaskan animenya daripada tugas. Rizkha memainkan pensilnya karena merasa bosan. Adnan melihat ke sahabatnya yang sudah ilang motivasi belajarnya, padahal yang pertama membuat belajar bersama adalah dia. Adnan hanya membuang napas lelah padanya. Setelah itu, Adnan mengingat sesuatu yang tiba tiba muncul dipikiran. Adnan pun mulai berbicara dengan ragu ragu.
Adnan : Rizkha
Rizkha : hm?
Adnan : Kamu tahu gak, kalau di sekolah kita ini ada rumor bahwa banyak yang bolos dan tidak bisa dihubungi
Kavin : Oh! Aku pernah dengar rumor itu?
Rizkha : Rumor apa?
Kavin : itu, aku dengar dari tetangga. Bahwa sekolah kita itu kebanyakan ada yang gak on di zoom, ada yang gak ngumpulin tugas, terus itu parahnya mereka membohongi orang tua mereka kalau mereka kesekolah padahal main ke warnet. Hadehhh parah banget
Rizkha : heh gini amat ya sekolah kita...
Adnan : Karena itulah, aku dan seluruh osis mengadakan rapat penting kemarin. Kita tidak bisa diam saja melihat itu. Apalagi Pak Kepsek...beliau itu sangat baik. Makanya, kita para osis akan mengubah sekolah menjadi lebih baik
Rizkha : wow~ Aku suka semangat mu, brother!
Kavin : Jadi, bagaimana caranya membuat mereka sadar ?
Adnan : Karena itulah...Riz, kamu mau enggak gabung ke Osis?
Rizkha : ... *senyum manis*
*crack*
Rizkha : Ngapain gua ikut ke yang akan membuat hidupku menjadi ribet? *kesal*
Adnan : Sudah kuduga kau pasti akan mengatakan itu...
Kavin : Ikut aja~ seru loh haha
Rizkha : Seru Bapaklu! Ribet c0k kalau ikut osis!
Adnan : emang iya ikut osis itu ribet...tetapi, kamu hanya ditugaskan menjadi Seksi Keamanan
Rizkha : ...Kamu mau aku jadi p3l4cur? *merinding geli*
Adnan : ENGGAK GBLK! Lu ngerti gak tugas "Seksi Keamanan"!? *kesal*
Rizkha : enggak *menggelengkan kepala*
Kavin : Seksi Keamanan itu tugasnya melaksanakan kegiatan untuk membantu usaha - usaha penumbuhan kesadaran masyarakat di bidang keamanan, ketentraman dan ketertiban sehingga masyarakat merasa aman dan tenteram
Rizkha : buset, panjangnya. Kamu tahu darimana?
Kavin : ada di google *tunjukkin*
Rizkha : ugghhh kayaknya aku gak bakal punya waktu untuk nonton anime kalau ikut itu...*ragu ragu*
KAMU SEDANG MEMBACA
Fantastic Three
Teen FictionSebuah cerita tentang Para Trio +62 yang akan membuat hari harimu tidak akan membosankan! Warning! Terdapat kata kata kasar dan mohon jangan diikutin. Ikutilah hal hal baek saja. Btw, jika ada nama yang bersangkutan mohon maaf dikarenakan saya hanya...