Happy reading....
.
.
.
.
Mereka sampai di apartemen, freen mengganti bajunya dan bergegas menuju rumah kakek, beruntungnya pohon yang di kabar kan tumbang sudah di singkirkan, jalanan kembali lancar,,
.
.
Kakek!!,, ucap freen..
.
.
Kakek sangat merindukanmu cucuku,, dimana becky? Kau bersama becky kan??..
.
.
Iya kek, itu dia,,
.
.
Oh,, cucuku,, kau semakin cantik sekali..,, bagaimana apa cucu nakal ku ini menyusahkan mu?..
.
.
Oichh kakek,, apa seburuk itu kah diriku? Aku tidak mungkin menyakiti orang yang aku sayang,, ucap freen menunjukan ekspresi cemberut..
.
.
Iya kakek paham,, hahaha
Ada yang ingin kakek bicarakan dengan kalian berdua,, dan kebetulan ada keluarga armstrong di sini..,
.
.
Semua berkumpul di ruang tengah, untuk mendengarkan permintaan kakek..
.
.
Sebentar lagi kuliahmu akan segera selesai freen, kakek ingin kau menggantikan kakek untuk memimpin perusahaan.., karena kakek merasa sudah tidak kuat untuk mengemban tugas itu mengingat umur kakek yang tidak lagi muda..
.
.
3 hari ke depan adalah hari pertunangan kalian,, besok kalian juga harus melakukan fitting untung gaun yang akan kalian kenakan,, kakek sudah atur semuanya..
.
.
Kakek harap, tidak ada masalah akan hal itu,,..
.
.
Kami tidak ada masalah kek, setelah sidang besok, saya dan becky akan ke tempat yang kakek pilihkan untuk memilih gaun..
.
.
Kakek tidak perlu kawatir, kami baik-baik saja..
.
.
Syukurlah,, dengan begini kakek bisa tenang,, dan Patrick,, jika aku tidak ada, tolong jaga cucu-cucuku ya...
.
.
Semua yang mendengar penyataan itu, terlihat sedih.,, terutama freen..
.
.
Apa yang kakek bicarakan,, kakek akan panjang umur, sampai aku dan becky memiliki anak,,
.
.
Aku akan terus menjaga kakek.., freen mendekat dan memeluk kakeknya sangat erat. .
.
.
Jangan bicara seperti itu kek... Ucap freen..
.
.
Cucu nakal ku, kakek sudah tua,, kau sudah menemukan orang yang akan mendampingi mu..
.
.
Mau bagaimana pun, aku tetap cucu kakek.., dan sangat menyayangi kakek..
..
.
.
Setelah berbincang dengan kakek,, freen meminta izin untuk pergi mengajak becky ke suatu tempat..
.
.
Becky, apa kau mau ikut denganku??,,.
.
.
Kemana pun kau pergi, aku akan ikut dengan mu freen..
.
.
.
.
.
.
.(Note : sebelumnya maaf, jika ada sedikit kesalahan dalam nama karakter tapi sudah saya perbaiki keembali,, terima kasih..)
.
.
.
.Freen dan becky melaju dengan mobilnya ke toko bunga,,
Setelah membeli bunga, freen mengajak becky ke suatu tempat dengan suasana yang damai,, yaitu tempat dimana orang tuanya di makamkan..
.
.
Ini makam ayah dan ibuku..,
Ayah, ibu, kenalkan ini becky,, kami kesini ingin meminta restu.., bukan kan dia cantik ayah, ibu.., ucap freen yang mulai meneteskan air matanya..
.
.
Becky menaburkan bunga ke makam orang tua freen,,
...
.
.
"Beruntung nya diriku memiliki freen di sisiku, kini aku percaya kalau dia memang tulus padaku" Batin becky..
.
.
.
Terima kasih karena kau memberikanku kesempatan kedua untuku beck..Becky menoleh ke arah freenn
Harusnya aku yang berterima kasih karena kau selalu sabar menghadapi sikapku..Aku takut kehilanganmu, ketua BEM itu masih saja merayu mu..,
.Freen menghela nafas panjang,, biarkan saja, aku lebih memilihmu, karena aku mendapatkan mu juga susah payah..,
Aku sudah tidak menanggapinya lagi,,,
Beck, apa kau lapar??Becky mengangguk..
.
Ayo kita makan dulu di cafe dekat sini..Mereka menuju cafe dan memesan makanan,,
Freen asyik mengobrol dan tertawa dengan becky..Becky memandang wajah freen yang sangat tampan,,
"Bagaimana aku tidak takut kehilangan dia, wajahnya begitu tampan dan membuat semua yang melihatnya menjadi lapar, dan gemas" Ucap becky lirih..
KAMU SEDANG MEMBACA
Betwen love and norms (End S1)
De TodoCinta terpendam seorang lesbian yang terhalang oleh norma.. akan kah cintanya terhenti???.. note: sementara aku akan membuat novel seputar freenbecky, jika kalian ingin cerita yang lain, mohon cantuman di coment ya..