"Saat masa itu sudah berlalu, tidak akan kembali lagi di masa sekarang, dan yang tertinggal hanyalah sebuah kenangan yang tidak ada akhirnya"
-Regavi Askara-
15.Yang Tertinggal
Dua bulan sudah berlalu, Gavi yang masih berada di rumah sakit jiwa itu, Gavi merasakan ke anehan, ia merasa jika ada seseorang wanita misterius yang sedang ingin memata-matai Gerak-gerik Gavi, namun Gavi tidak bisa melihat wajah wanita itu, karena ia menggunakan topi dan kacamata hitam.
"Dia siapa sih?, kenapa dia memperhatikan saya seperti itu? "
Namun, setelah itu Gavi pun tidak memperdulikan itu lagi.
Dan tidak lama itu pun, teman-teman Gavi pun datang untuk menjenguk Gavi dan melihat ke adaan Gavi saat ini.
"Sus, ruang rawat atas nama Gavi di mana ya sus?! "
"Iya, mari saya anter kan! "
"Baik! "
"Ini, ruang nya, mohon jangan mengingat kan kembali,ingatannya yang membuat nya terganggu jiwa nya! "
"Baik sus! "
Mereka pun memasuki ruangan Gavi dan juna pun merasa sedih jika sahabatnya mengalami gangguan jiwa seperti ini.
"Hai vi! "
"Lo, apa kabar VI? "
"Lo, udah makan belum bisa"
"Lo, di ganggu gak disini? "
"Vi, lo sehat? "
"Eh, Faisal udah tau dia udah disini, artinya dia lagi gak sehat! Gimana sih! "
"Ih, gue kan cuman basa basi dong jun! "
Anggi pun tertawa melihat tingkah laku Faisal yang sang konyol, dan Faisal menoleh ke arah Anggi iya merasa senang melihat Ketawa nya Anggi.
Dan ratu serta juna teryata sudah mulai suka satu sama lain, namun juna dan ratu merasa gengsi ingin menyatakan perasaan itu sendiri.
"Kalian ngapain ke sini!, jun gue mau pulang gue kangen sama papa mama! "
"Gue tau vi, tunggu lo sembuh dulu ya! "
"Gue, nggak sakit jun!"
"Iya,tapi lo sehat dulu ya vi"
"GUE MAU PULANG! "
"Vi, Gavi tentang dulu vi! "
"Gue, gak mau disini! "
"Gue, takut sama dia"
"Dia, siapa? "
"Dia, selalu memantau gerak-gerik gue! "
Setelah itu mereka pun pulang, tidak perduli apa yang di ucapkan oleh Gavi, karena ia berpikir jika seseorang yang terkena gangguan jiwa pasti suka berhalusinasi.
Gavi, pun beristirahat, sepertinya keadaan Gavi sudah mulai membaik.
KAMU SEDANG MEMBACA
REGAVI ASKARA -Thanks For Everything-
Novela Juvenil-THANKS FOR EVERYTING- Menceritakan tentang seorang laki-laki yang ingin mengembalikan kebahagiaan wanita yang telah ke hilangan kebahagiaan nya,Ia bernama Liandra Syenita dia adalah wanita yang menjadi korban Broken home dan Bullying, dengan itu m...