Alwi hendak pergi ke parkiran untuk mengambil motornya
"Mau kemana?" Alwi menoleh
"Ke parkiran,Pa.ambil Motor." Ucap Alwi
"Gak usah.Sini kunci motornya,Kamu masuk Mobil papa." Ucap George sangat dingin
"Tapi,Pa__" belum selesai bicara, George langsung memotongnya
"Cepet!" Alwi pun menyerahkan Kunci motornya
Alwi masuk ke mobil dengan wajah yang cemberut
"Ck,Kesel nih gue kalo papa udah kayak gini.Jadi Badmood Banget Gue." Dumel Alwi
______________________________________
•
•
•Setelah sampai di Rumah, George menarik tangan Alwi dan membawanya ke kamar tanpa bicara sedikit pun.
Tap
Tap
TapAlwi duduk di tempat tidurnya Sementara George mengambil Kotak P3k di laci.
Senyap.sama sekali tidak ada pembicaraan diantara mereka berdua.
"Mau jadi apa kamu Ribut-ribut kayak gini hmm?" Ucap George yang duduk disebelah Alwi sembari mengobati luka-luka yang ada di wajah sang anak
"Maaf pa,Al__" George langsung memotong perkataan Alwi
"Papa gak butuh maaf kamu.sekarang Papa tanya apa manfaatnya Ribut?" Alwi menunduk
"Ga ada pa." Jawab Alwi
"Kamu tau itu,Tapi kenapa kamu masih melakukannya Al?Dulu papa pernah berpesan sama kamu kan,Apa pesan Papa?" Tanya George
"Jangan melakukan hal yang gak ada manfaatnya." Jawab Alwi
"Bagus.Sekarang papa mau balik lagi ke kantor.Dan papa berpesan sama kamu,Jangan main keluar." Alwi Mengangguk
"Apa pesan papa?" Tanya George Dingin
"Jangan main keluar." Jawab Alwi
"Oke.sekarang Mana bibir kamu yang berdarah itu." Alwi pun menunjukkan lukanya dan George langsung mengobatinya
"Akhhh...Shht Pelan-pelan paa Sakit." George tersenyum
"Itu pelajaran.Setiap hal yang kamu lakukan itu gak ada manfaatnya,Apalagi jika hal itu buruk.Pasti,akan selalu ada Dampak negatifnya juga.Paham?" Alwi mengangguk
"Paham,Pa." Jawab Alwi
"Yaudah, Sekarang papa mau berangkat ke kantor lagi.Dan kamu Inget pesan papa ya." Ucap George
"Iya pa,Tapi....kalo temen-temen aku main kesini,boleh?" George Menghela nafasnya
"Boleh.tapi tetep kamu jangan main keluar!" Tegas George
"Iya,Pa." George pun langsung pergi dari kamar Alwi
"Duh,kalo gue di rumah gini pasti Gabut banget soalnya kan temen-temen gue kesini nya Sore,Karna nunggu pulang sekolah dulu dan sekarang masih siang." Alwi merebahkan tubuhnya di kasur
Tok
Tok
TokAlwi bangun saat ada yang mengetuk pintu kamarnya.
"Al..." Alwi Membuka pintunya,dan mendapatkan sosok Farel yang pucat, menggigil dan tubuh yang ditutupi oleh Selimut
"Huffhh... Akhirnya kamu ada di rumah." Alwi kebingungan
"Kak Ael?Kakak Kenapa?" Tanya Alwi
"Kakak lagi gak enak badan,Semalem meriang.Kakak boleh minta tolong gak sama kamu,Tolong beliin obat ke apotek." Ucap Farel
KAMU SEDANG MEMBACA
DAD AND SON
Fiksi RemajaSeorang anak laki-laki yang harus menjadi korban pembalasan dendam oleh Mantan kekasih Ibunya, sekaligus Pesaing Bisnis Ayahnya.