09.Tertabrak

40 6 4
                                    

Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh

Hai apa kabar nih?
Maaf ya lama up-nya
Jangan lupa follow komen vote dan share ya

~Happy Reading~

"Zhafira awas." Teriak Aksenio sambil berlari

Bruk!

Namun terlambat kini tubuh Zhafira sudah tertabrak.Dia terpental jauh,darah sudah keluar dari tubuh mungil nya.

Aksenio terdiam, dia tidak menyangka bahwa  kini Zhafira tertabrak sedangkan truk yang menabrak Zhafira langsung melajukan mobilnya dan kabur darisana.

Orang orang berkerumun untuk melihat korban kecelakaan bukannya menolong mereka hanya melihat bahkan ada yang memotretnya.

Aksenio langsung menghampiri Zhafira yang sudah berlumuran darah.Setelah sampai Aksenio termenung ketika melihat keadaan Zhafira.

"Ayah sakit." Lirih Zhafira sebelum menutup matanya.

Hingga Aksenio tersadar dari lamunannya segera ia meminta orang yang sedang melihat Zhafira untuk menelpon ambulance.

"KALIAN JANGAN HANYA MENONTON,ANAK SAYA BUKAN TONTONAN SEGERA TELPON AMBULANCE." Ucap Aksenio marah ketika orang orang hanya melihatnya tanpa berniat membantunya.

"Dasar orang orang nggak punya hati." Pikirnya

Bukannya menelpon ambulance mereka malah pergi meninggalkan anak dan ayah itu.

Aksenio yang melihat itu segera menggendong Zhafira dan akan membawanya ke rumah sakit.

"Zhafira bangun nak,bangun." Lirih Aksenio.

"Maafin ayah nak,bangun." Lanjutnya lagi.

Hingga saat di perjalanan hujan turun membasahi bumi, Aksenio yang menggendong Zhafira langsung mempercepat langkahnya.Darah terus-menerus mengucur dari luka Zhafira.

Aksenio juga mencegah mobil yang berlalu lalang untuk di mintai bantuan membawa Zhafira ke rumah sakit.

Karena ia tidak mungkin membawa Zhafira dalam keadaan hujan seperti ini,rumah sakit juga masih jauh.Dan itu memerlukan waktu yang lama.

"Pak tolong berhenti pak,tolong anak saya." Ucap Aksenio sambil mengetuk kaca mobil.

Tapi bukannya membantu mobil itu malah terus maju tidak menggubris perkataan Aksenio.

Hingga ada satu mobil yang berhenti dan menolong Aksenio untuk membawa Zhafira kerumah sakit.

"Ayo pak,kita bawa anak bapak kerumah sakit." Ucap orang itu.

"Iyaa pak, sebelumnya saya mengucapkan banyak terimakasih karena sudah membantu." Jawab Aksenio.

Tanpa menunggu lama lagi mobil melaju menuju ke rumah sakit.Hanya memerlukan waktu 40 menit untuk sampai ke rumah sakit.

Aksenio langsung teriak memanggil suster dan dokter untuk menolong Zhafira.

"DOKTER,SUSTER TOLONG ANAK SAYA." Teriak Aksenio sambil berlari masuk kedalam rumah sakit.

GADIS YANG MERINDUKAN REMBULAN (REVISI)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang