Empat Belas

24 6 0
                                    

Typo besebaran :)
Maklum namanya juga manusia, gak pernah luput dari kesabaran:*

Hahh?! Serius?!
Demi Apaa?!
Oke ini terlalu lebay, namun apa yang sedang di lihatnya saat ini?
Evran sedang bertanding bola basket antar sekolah
Entah Ella yang jarang melihat ke lapangan, jangan kan melihat mengunjunginya saja jarang paling,paling hanya saat upacara atau olahraga.

Namun yang di rasakannya adalah bahagia, bagaimana tidak bahagia, ia melihat langsung orang yang sudah beberapa kebelakangan ini selalu mengisi hari-harinya itu sedang bertanding di lapangan itu, tanpa memberitahui nya.

Priitt.. Priittt.. Priitt..

Suara peluit yang begitu nyaring berbunyi yang menandakan bahwa pertandingan telah selesai.

Apa iya tertinggal dari babak pertama? Tapi tak apa, ia masih dapat melihat Evran yang tadi sedang bermain bola walaupun tidak di berisan paling depan.

---

Hufftt...

Desahan nafas yang begitu memburu, yang di akibatkan oleh pertandingan tadi begitu melelahkan di tambah teriknya matahari yang begitu menyengat

"Haii.." sapa Ella kepada Evran yang sedang mengibaskan tangannya di samping mukanya

"Ohh.., hai juga" balasnya di tambah dengan senyuman khas dirinya yang di sertai dengan lesung pipi yang berada di sebelah kanan itu sambil mengelap keringat yang menempel di wajahnya dengan tangannya

'Manis' batin Ella

"Ihh, jorok tau tangan kamu itu baru megangin bola basket kotor kayak gitu masa langsung buat ngelap keringat" omel Ella pada Evran

"Ciee.., ngomongnya pake aku-kamu.." goda Evran

Blush? Tentu jawabannya iya, bagi Ella sebenarnya itu sudah sangat sering di dengarnya, tapi dia selalu seperti itu bila di goda oleh Evran

"Ihh.., apaan sih, udah sini tangannya elap pake tisu, sini biar aku elapin"kata Ella sambil menaruh sebelah tangan Evran ke atas pangkuannya dan segera mengelapnya dengan tissu, dengan sangat telaten

'Kalo lo kayak gini mulu, nambah cinta gua sama lo'
batin Evran

"Nih, jangan lupa pake ini" kata Ella sambili menyodorkan Antis kepada Evran

"Mukanya gak sekalian di elapin" guraunya sambil memakai Antis yang di berikan Ella tadi

"Idihh.., ogah gua geli kali, keringetnya banyak kayak gitu" kata Ella sambik bergidik ngeri

"Lo lucu, jadi tambah sayang.." bisik Evran namun masih dapat terdengar oleh Ella yang berada tepat di sampingnya

"Ngomong apaan tadi?"

"Engga, cuman bilang nambah sayang sama lo"

"Yehhh.."

"Foto yuk.." ajak Evran

Cekrek..

"Ihh, apaan sih bau tau gak keringetnya" ucap Ella sambil menutup hidungnya

---

(a) UMBRELLATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang