Suara itu terus terngiang ngiang.
Bagai kaset rusak yang diputar terus menerus.
Setiap kata yang terlontar seolah cambukan bagiku.
Tuhan bolehkan aku berharap untuk kali ini saja izinkan aku menjadi tuli.Hatiku bahkan telah mati
Aku salah dalam mengambil kesimpulan
Kupikir mereka akan menjadi tameng bagiku
Tapi nyatanya merekalah sendiri yang menghancurkankuPandangan kosong
Lagi-lagi suara itu mengganggu
Suasana ruangan ini sepi
Dan aku mulai terbiasaMksr19.06
KAMU SEDANG MEMBACA
Kumpulan Kata
PuisiJika kau beranggapan bahwa isi dari work ini adalah penggunaan rima yang bagus serta tata bahasa yang rapi, itu adalah salah besar. Ini hanyalah untaian kata yang kurangkai sehingga menghasilkan makna terselubung. Mari berselancar bersama dalam gem...