😅
.
.
.Kutulis beberapa kata pada beberapa lembar kertas berisi isi jiwa yang sedikit direvisi dan masih terlihat kaku pada saat kelas 2 sekolah menengah pertama. Mohon kritik dan saran, karena sajak ini dibuat tahun 2014.
Kesakitan
Gumpalan awan
Ia datang tiba-tiba
Sejarah pun dimulaiTanah Lembab
Daun Berjatuhan
Ia terinjak-injakHari itu, di tempat itu
Kau tanamkan
Sebuah pengalaman
Yang menyakitkanSikap menyentak
Api yang menyembur
Tubuh bagai duriHanyut dalam syaraf
Mengalir dengan cahaya
Hitam mencapai laciHingga secercah cahaya muncul 15 tahun kemudian
11111111
Hidup
Itu pilihan
Resiko
Tanggung jawabSifat manusia
Egois dan serakah
Ironi merusak bumiJauh di atas sana
Ada sebuah cctv dan catatan
Menjadi saksi seluruh penjuruGalaksi, planet, bintang
Akan hancur nantinyaPerjalanan masih jauh
Tinggal memilih tiket
Merah ataukah putih?Banyak pengingkaran janji manusia saat ia telah hidup
22222222
Buka
Bau tanah basah
Daun yang bersih
Embun mengalir manjaMentari sudah nampak
Biru dan kuning
Bepadu menjadi langit pagiTerus bersyukur
Masih dapat membuka
Membuka mata yang penuh coretan ini33333333
Trauma
Eksistensi status
Perjanjian dengan sumpah
Keyakinan atas diriSejarah berkesinambungan
Masa lampau
Masa depanSejarah tak berulang
Polanya berbeda
Esensinya yang samaMasa depan...
Akankah bisa terulang?
Atau lepas dari masa lampau?44444444
Cinta
Sebuah kata
Berjuta maknaEmosi tak hanya satu
Namun puluhanMenyenangkan pasti
Menyakitkan juga pastiKadang terlihat gila
Kadang tidak rasionalCinta....
Tahukah arti sesungguhnya?5555555
Nothing
Segumpal darah
Segumpal daging
Kecil nan lemahEmpat bulan
Nyawa sudah ditiupkanTangan dan kaki
Sudah mulai lengkapMengapa mengandalkan orang lain?
Lihatlah ke bawah
Sudahkah bersyukur?Akankah menggunakan tangan dan kaki dengan baik?
66666666666
Komitmen
Ajakan..
Perjanjian..
Emosi...
Tanggung hawab..Komitmen..
Bukan janji
Bukan ajakanSebuah hal..
Membangun keharmonisan
Keutuhan suatu hubunganMengalah
Mengerti
Berpegang teguh
MempertahankanSemua harus dijalani dengan sabar dan ikhlas, karena lillah
777777777
Uang
Kertas dan koin
Nominal kecil atau besar
Memperbudak manusiaPencurian
Pembunuhan
PemanipulasianAlasan yang paling dasar
Hanya satu dan luar biasa
Adalah uangUang..
Bisa memutarbalikkan
Keadaan manusiaUang..
Bukan segalanya
Tapi segalanya
Membutuhkan uang888888888888
Itulah kumpulan sajak gajes dari author 😅
Tunggu cermin (cerita mini) di bab selanjutnya. Mohon dukungan dengan follow, vote, & comment. Syukron Katsiron 🙂
KAMU SEDANG MEMBACA
Bait Jiwaku
PoetryAntologi Cerpen Potongan Benang telah terbit. Silakan WA ke 0856-0405-4255 untuk pemesanan. Hadir dengan 52 bab di mana 23 bagian diambil dari kisah di sini, 5 slot dari Bait Jiwaku dan tambahan cerita baru lainnya. Kelanjutan dari "Sajak Kehidupan"...