Alfian spov:
Pagi ini aku sebagai ketua OSIS disekolah ini sangat sibuk megurusi teman-teman dan adik-adik kelasku untuk segera berbaris karena upacara akan segera dimulai.Tapi dalam kesibukan itu mataku tidak sengajah menangkap pemandangan yang kurang enak.Dua orang siswa sedang asik berpacaran ditengah-tengah kesibukan siswa-siswa lain yang berbaris dilapangan
"Woi..!!upacara woi..!malah pacaran"-kataku mencoba menggertak mereka
Tapi saat mereka berbalik arah melihatku aku sangat terkejut ternyata dua siswa yang sedang berpegangan tangan itu adalah seseorang yang kubonceng tadi pagi seseorang yang membuat jantungku degdegan tidak karuan
"Diana..!!"-teriakku dalam hati
Dari sana aku dapat melihat ekspresi kaget Diana dan dia segera menepis tangan dari cowok yang memegangnya.
"Siapa yang pacaran?"-tanya Diana padaku
Baru sajah aku akan menjawab pertanyaan Diana tapi cowok yang tinggi yang ada didekatnya merangkul leher Diana secara tiba-tiba dan membuat Diana terkejut
"Iya kami memang sedang berpacaran,memangnya ada apa?"-tanya cowok tinggi itu dengan wajah nyolotnya.Sumpah saat ini wajah cowok itu ingin sekali kutonjok biar hancur.Entah mengapa timbul perasaan marah,benci atau apalah itu saat cowok itu merangkul Diana,atau mungkin ini yang dinamakan cemburu?
Tapi saat itu juga aku merasah senang karena Diana segera menepis tangan yang melingkar dilehernya,seketika cowok yang kePDan tadi merasah kaget dan malu dihadapanku
Aku hanya membalas dengan senyuman Iblisku padanya.
Sesegera mungkin aku kembali fokus mengurus urusanku sebelumnya yaitu Upacara bendera.Maklum ketua OsisAlfian spov the and
--Skip--
Diana spov:
Setelah upacara yang melelahkan tadi kini aku berada dikelas dengan wajah yang lesuh karena upacara yang berlangsung lama ditemani oleh terik matahari membuatku jadi tidak semangat belum lagi kejadian pagi sebelum upacara berlangsung masih terngiang-ngiang dikepalaku.
Kusenderkan kepalaku diatas mejah dengan tanganku sebagai alasnya.Aku sangat tidak bersemangat hari ini karena banyak kejadian-kejadian yang tak terduga yang kulewati pagi ini mulai dari bertemu Kak Alfian saat perjalanan kesekolah,terjatuh saat menghindar dari Kak Alfian,dibonceng olah Kak Alfian,dituduh pacaran dengan Kak Alfian.
"Hhuff..mengapa semua tentang Dia..Alfian?"-tanyaku dengan suara yang berbisik
"Hh..kamu bicara sama siapa?"-tanya teman sebangkuku yang tidak sengajah mendengar suara bisikanku
"Kok dia bisa dengar?"-tanyaku lagi pada diriku sendiri masih dengan suara yang berbisik
"Iyalah aku bisa dengar,kamu pikir aku tuli apa?"-tanyanya dengan sedikit emosi
"Hehe..kamu gak tuli kok,tadi aku lagi hapal rumus fisika untuk ulangan nanti"-Diana
"Rajin benner kamu,bukannya ulangan Fisika satu minggu lagi?masi lama"-tanyanya dengan sedikit terkekeh meremehkanku.
"Heheh cuma buat persiapan doang si"-kataku pada temanku mencoba memperjelas maksudku
"Oh"-balasnya singkat lalu pergi meninggalkan aku
***
TENG..TENG..!!(suara bel pulang)
Akhirnya suara itu terdengar juga ditelingaku untuk sekian lamanya aku menunggu.Akupun berjalan keluar kelas dengan sedikit tertatih-tatih,aku sedikit geram pada si Icha mengapa dia tidak menungguku sama sekali,saat bell bunyi dia langsung berlarian untuk pulang seperti orang yang sedang kerasukan.

KAMU SEDANG MEMBACA
Dia Alfian
RomanceMenceritakan tentang seorang gadis kecil yang penyendiri yang beranggapan bahwa hidupnya akan berjalan datar begitu sajah sampai dia bertemu dengan seorang yang membuat anggapannya itu berubah yang tak lain adalah ketua OSISnya disekolah dan sekalig...