Seven

26 4 0
                                    

Happy reading guys..
_______________________________________

Akhirnya, waktu yang ditunggu-tunggu Arve datang juga, konser Seventeen akan segera dimulai. Tempat Arve juga cukup strategis karena berhadapan langsung dengan panggung, yang artinya Arve dapat melihat Seventeen dengan dekat.

Apalagi Arve juga bertemu dengan teman SMP nya, saat pengecekan tiket tadi, dia Tan, yang sama-sama menyukai Seventen. Nama lengkapnya sih Tanti Nawawi, dulu dia orang yang sangat pendiam di kelas dan setahu Arve dulu dia adalah penggemar boyband Suju. Arve dan Tan pun sama-sama terkejut saat bertemu, tetapi sesama Carat langsung dapat membaur walaupun dulu tidak dekat.

Konser dimulai dengan pembukaan lagu Pretty U, semua penonton berteriak saat melihat para member menari. Kebetulan tempat berdiri Arve dan Tan dekat dengan panggung jadi dapat melihat secara dekat, tetapi disana mereka juga terdorong oleh penonton di belakang. Rasanya nafas Arve hampir habis karena dibagi dengan banyaknya orang disini, berdesak-desakan dan ramai sekali. Tan lebih baik keadaannya dari Arve, karena tubuh Tan lebih tinggi dari Arve, jadi walau dia terdorong tetap dapat bertahan.

Baru pembukaan tetapi rasanya sudah hampir mati karena kehabisan nafas. Tetapi Arve harus tetap bertahan, dia tidak ingin menyia-nyiakan uang, tenaga dan waktu yang dia korbankan untuk konser ini.

Waktu terus berlangsung selama tiga puluh menit, dan berbagai persembahan tarian dan nyanyian dari para mamber Seventen baik dari para sub unit maupun dari para member yang berkolaborasi. Arve sangat bahagia saat Hip-hop team menyayikan lagu If I, dan Vernon bersama Wonwoo berdiri berdekatan. Rasanya Arve bersukur telah sampai disini.

  Saat ini rasa bahagia Arve sangat bertambah karena Wonwoo berdiri tepat di depan Arve sedang menyayikan lagu Mansae bagian rapnya

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Saat ini rasa bahagia Arve sangat bertambah karena Wonwoo berdiri tepat di depan Arve sedang menyayikan lagu Mansae bagian rapnya. Ah..rasanya tidak bisa dijabarkan dengan kata-kata. Yang pasti Arve merasa bahagia.

   Saat masih mengagumi ciptaan Tuhan itu, tubuh Arve telah dorong dan tegencet

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


Saat masih mengagumi ciptaan Tuhan itu, tubuh Arve telah dorong dan tegencet. Rasanya kepala Arve pusing karena kehabisan nafas, paru-paru nya bekerja lebih keras alhasil dia pingsan.

"Ve, hei Ve, bangun. Aduh gimana ini, tim keamanannya juga mana sih? Ini ada penonton yang pingsan malah pada ngider, lebih baik nolongin orang daripada ngider. Ve, bangun". Tan terus berusaha membangunkan Arve tetapi Arve tetap tidak bangun juga.

Oppa! When we meetTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang