Yo, haha... belum selesai rupanya. Aku disini bukan mau promosi sekuel ya, hehe... maaf deh.
Aku disini mau ngomongin tentang hal-hal yang berkaitan dengan carita ini.
Dapat ide awal cerita gimana?
Jujur, aku tuh paling takut, paling greget, paling phobia sama yang namanya ZOMBIE. Why? Karena aku percaya suatu saat, makhluk-makhluk seperti ZOMBIE itu akan benar benar muncul.
Nah, aku baru baca cerita seventeen tentang zombie (langsung ditutup, gak aku baca karena udah ketakutan ampe ke ubun-ubun). Ditambah cerita Soonhoon tentang hybrid.
Barulah muncul ide, gimana kalau ada zombie tapi sepolos hybrid? Nah, kalo soal pantai, tebing, rumah sakit, itu datangnya saat mulai ngetik.
Kenapa lebih memilih sad ending?
Sebenarnya itu gak sedih sedih amat, sih. Menurut aku.
Itu karena, aku merasa yang namanya orang mati ama orang hidup. Itu ibarat matahari ama bulan, ibarat hitam ama putih, kagak bisa nyatu. Menurut aku, sih. Jadi, aku mati matian buat happy ending tapi gimana?!
Akhirnya teman aku nyaranin sad ending, yaudah buat sad ending. Nih aku tag biar bisa kalian hujat. @hwanbitts.
Kenapa epilognya kek begitu?
Yah, aku udah bilang kalo aku pengennya bikin happy ending. Tapi, tiba-tiba pen bikin anak orang mewek, yaudah sad dulu baru happy.
Jadi, aku mikir lagi. Ada 3 pilihan agar bisa menjadi happy ending :
1. Jihoonnya hidup lagi, masih jadi zombie.
Jadi, aku harus namatinnya gitu gitu aja. Gak bisa ending benar-benar ending. Gimana sih? (Kalo gak ngerti, comment aja biar aku balas dengan contoh)2. Jihoon rienkarnasi.
Yah, biar jadi setara gitu. Idup ama yang idup. Jadi bisa happy deh kedepannya.3. Soonyoung ikut mati.
Nah, ini justru bahaya. Bisa disebut happy ending bisa juga sad ending. Happynya Soonyoung ketemu Jihoon. Sadnya ya dia mati.Dari ketiga hal di atas ketahuan lah ya aku milih yang mana. Aku milih Jihoon reinkarnasi. Bukan reinkarnasi seperti Jihoon mati lalu ada yang lahir. Tapi, secara berbeda. Seperti ada 2 Lee Jihoon yang lahir di tahun yang sama. Aneh gak, sih?
.
Aku juga mau reply komen khusus nih...
Chapt III
"ONE FINE DAY!!!"—@mamaocimertuauji.
Yup, aku memilih Seungkwan sebagai sumber resep Soonyoung karena One Fine Day in Yeoseodo. Dimana Seungkwan menyelamatkan rasa Kimchi yang awalnya tidak bisa disebut Kimchi.Chapter IV
"Ga ada perumpamaan lain apa, si ganteng gitu?"—@auroraandrose.
Yah, aku juga bingung kenapa Jihoon menyebut Mingyu sapi di ceritaku. Itu muncul secara alami dalam otakku dan kurasa akan lucu jika dijadikan sebagai lelucon dalam cerita ini.Chapter V
"Loh, jihoon kan gabisa ngerasain sakit"—@marshmallowoozi.
Aku minta maaf atas kesalahan yang kuperbuat. Aku aja gak ingat kalo Jihoon gak bisa sakit. Aku terharu karena kakak sudah memperhatikan dengan baik.Chapter VI
"Jangan jangan Wonwoo juga jombie :("—@thiseclipse.
Udah kejawab ya. Kalo masih bingung, nih kuperjelas.
Wonwoo teman Jihoon sejak kecil. Waktu mereka mau jalan ke kampus, ada sepeda yang mau nabrak Wonwoo. Tapi, buru buru Jihoon dorong Wonwoonya jadinya dia yang ketabrak. Terus dia terhuyung, jatuh ke jalan, dan dilindas truk. Barulah di masukan virus dan dia hidup lagi. Tapi karena gak mati mati, dia dikurung di dalam rumah agar tidak membahayakan orang lain. Kelanjutannya di PROLOG."Jd inget hwayugi zombienya jadi sering keluar matanya wkwkwk."—@seeuhun.
Yup, aku terinspirasi dari sono, noh. Jadi, selain baca ff tentang zombie dan hybrid, aku sempat nonton film film yg ada zombienya.
Awalnya, aku gak tau kalo drama HWAYUGI itu ada zombienya, tertarik karena OSTnya lagu NUEST W, Let Me Out. Jadi pas muncul zombienya, aku ketakutan setengah mati. Setiap adegan zombie, layar hape aku tutup(kecuali subtitle). Klo gak salah, mata Buja (zombienya) keluar 2 kali.
Juga aku sempat nonton anime SANKAREA, Si Reanya itu minum ramuan untuk menghidupkan mayat, lalu dia mati karena ayahnya tidak sengaja menamparnya sehingga dia jatuh dari tebing dan perutnya tertusuk. Namun akhirnya ia bangkit dan menjadi zombie. Badannya juga sempat kaku, yah karena dia mayat hidup. Tapi, Zombie Rea gak seram. Sama aja, malah terlihat lebih bahagia.Yah, sekian. sampai bertemu di work lain...
KAMU SEDANG MEMBACA
You're Not a Human [SOONHOON]
Fantasy[COMPLETE] Lee Jihoon Si Zombie itu terlalu polos dan tidak peka. Tidak tau apa-apa dan hanya mengikuti perkataan orang yang pertama kali ia temui, Kwon Soonyoung. Namun seiring berjalannya waktu, ada saja yang meledak didadanya. WARNING ! BXB