Sebelas

45 3 0
                                    

Menunggu, hal yang sangat tidak aku sukai. Tapi entah mengapa menunggumu selalu ku lakukan, bahkan aku menyukainya. Benar, aku tidak ingin menunggu orang lain aku hanya ingin menunggumu.

Maafkan aku karena aku selalu merindukanmu. Maafkan aku karena aku tiada hentinya menunggumu. Aku mohon jangan menyuruhku untuk berhenti merindu apalagi perihal menunggumu. Karena merindu juga menunggumu adalah hal yang sangat aku sukai.

Jakarta, 14 Oktober 2018

You've reached the end of published parts.

⏰ Last updated: Oct 14, 2018 ⏰

Add this story to your Library to get notified about new parts!

Tentang RasaWhere stories live. Discover now