*JANGAN HIDUP PERCUMA TANPA BERBUAH*
♡♡♡♡♡♡♡♡♡♡♡♡♡*Lukas 13:7*
*Sudah tiga tahun aku datang mencari buah pada pohon ara ini dan aku tidak menemukannya. _Tebanglah pohon ini! Untuk apa ia hidup di tanah ini dengan percuma!_*Sdr, kita adalah pohon yang ditanam oleh Allah drp benih yg tidak fana.
*1 Petrus 1:23 Karena kamu telah dilahirkan kembali bukan dari benih yang fana, tetapi _dari benih yang tidak fana,_* ini bererti kita adalah pohon yg tidak akan rosak tapi harus tumbuh subur dan menghasilkan buah yang baik.
✍ Buah di dalam konteks ini bermakna buah roh yg merupakan karekter Kristus yg harus wujud dalam diri kita. Sekian tahun kita disirami dan dibajai dgn baja Firman Tuhan sepatutnya kita menjadi pohon yg lebat berbuah. Namun apakah orang lain nampak buah karekter Kristus yg manis dan menarik pada pohon peribadi kita. ?
✍ Jika hidup kita tidak berbuah sesuai kehendak Tuhan, kita akan 'ditebang'. *Lukas 13:9 mungkin tahun depan ia berbuah; jika tidak, tebanglah dia!"* . Selagi ada kesempatan, mari kita berusaha menghasilkan buah karekter Kristus yg menyenangkan hati Tuhan. Amen.# *HASILKAN BUAH KARAKTER KRISTUS YG MANIS*
YOU ARE READING
SANTAPAN ROHANI
SpiritualBertumbuh dalam firman Tuhan - (Kristian) (Mazmur 119:105) Firman-Mu itu pelita bagi kakiku dan terang bagi jalanku.