1 Tahun kemudianTerlihat ada dua pemuda yang sedang berjalan-jalan di sebuah taman hiburan.
"Naru kau jangan terlalu sering makan yang manis-manis jika tidak ingin ku makan" dengan nada bermain-main yang di buat mengancam dan dia tersenyum jahil pada sang kekasih.
"Ih dasar mesum, pikiran mu itu harus di cuci hingga bersih supaya tidak mesum" ujar nya dengan wajah yang merah padam.
Kalian pasti sudah tau itu siapa kan, Yap Uzumaki Naruto kekasih sang uchiha Sasuke.
"Aaww... Sakit, jangan cubit aku sayang!!" Ucapnya dengan nada pura-pura kesakitan
"Biarkan saja, supaya kau tau kalau aku sedang kesal" katanya kesal
"Baiklah-baiklah ayo kita pulang kau sudah kelelahan karena kau sudah hampir menaiki semua permainan yang ada di taman ini,Di mulai dari Rollercoaster sampai simulator roket pun kau sudah Naik. Nah, sekarang kita pulang ya naru-chan" tanpa menunggu jawaban dari sang tercinta, Sasuke langsung menarik Naruto menuju mobil untuk membawa nya pulang ke apartemen mereka.
Ya, Naruto dan Sasuke mereka memiliki apartemen mereka. Kadang, mereka seperti anak kecil, suka sekali mengejek satu sama lain.
Skip time
"ASTAGA SASUKE, NARURO KENAPA KALIAN BARU KEMBALI. KAA-SAN MERINDUKAN KALIAN"sang wanita paru baya langsung mendatangi pasangan sasunaru dan langsung memeluk sang calon menantu kesayangan nya.
"Kaa-san apa anak mu ini sudah kau lupakan?" Ucap Sasuke Dangan nada ketus.
"Ara Sasuke-kun kau cemburu melihat kaa-san memeluk Naruto kesayangan mu ini?" Kata sang ibu.
(Uchiha Mikoto, istri fugaku uchiha, memiliki 2 anak yang bernama uchiha Itachi dan uchiha Sasuke)
"Heh? Apa itu benar suke? Tapi, kalau benar kan kau tidak perlu cemburu. Kaa-san kan hanya memeluk ku saja"kata Naruto dengan wajah bingung.
Mereka sekarang berada di kediaman utama uchiha, tempat di mana para ketua dan keluarga nya berkumpul.
Jangan heran bila Naruto memanggil Mikoto dengan Sebutan 'kaa-san' karena itu permintaan Mikoto.
"Ah, kaa-san baru ingat. Naru ayo ikut kaa-san ke kamar kaa-san. Kaa-san ingin menunjukan dan memberikan nya pada mu. Tapi, kau harus berjanji untuk memakainya sekarang juga, ok?" Kata Mikoto semangat.
Naruto hanya menganggukkan kepala nya saja. Naruto tidak tau bahwa ini adalah sebuah neraka bagi nya, dan surga bagi sang kekasih.
"Baiklah, ayo kita pergi. Nanti kaa-san akan kembali ya Sasuke-kun" tanpa menunggu jawaban sang anak, Mikoto langsung menyeret Naruto dari situ.
Sasuke hanya bisa geleng-geleng kepala saja, ini bukan pertama kalinya bagi Sasuke. Mikoto selalu memberikan Naruto hadiah saat dia ke kediaman utama uchiha.
Skip time
Kamar mikoto
"ASTAGA KAA-SAN, APA YANG KAA-SAN LAKUKAN D3NGAN PAKAYAN KU INI. AKH TIDAK INGIN SEPERTI INI." Naruto baru menyadari ternyata dia menggunakan pakaian perempuan.
Sontak, Naruto kaget kalang kabut. Dia berteriak sangat keras, hingga Mikoto yang sedang merapihkan rambutnya pun kaget tak terkira.
"Bisakah kau kecilkan suara mu naru-chan, kaa-san sedang menyisir rambut tau" kata Mikoto dengan nada yang di buat ketus.
Naruto yang mendengar itu pun langsung menundukkan kepala, dia takut kepada Mikoto jika Mikoto marah.
Mikoto yang melihat itu pun langsung memeluk dan membelai rambut si pirang.
"Maaf kan kaa-san naru-chan, kaa-san tadi hanya bermain-main saja. Jangan di ambil hati ya" katanya lalu dia tersenyum tulus.
"Ya. Jadi, kaa-san kenapa Naru harus memakai ini? Naru kan laki-laki bukan perempuan" si pirang dalam mode ngambek, dan cuma satu cara untuk membuat si pirang tidak ngambek lagi.
Mikoto keluar dari kamar "jangan keluar dulu ya, dan jangan coba-coba melepaskan pakaian itu" dan pintu pun tertutup.
"Sasuke-kun kau masuk dan liat lah si pirang kesayangan mu itu" kata sang ibu dangen sedikit tersenyum.
"Hn" tanpa menunggu lebih lama lagi, Sasuke langsung memasuki kamar sang ibu dan alangkah terkejutnya dia.
Masuk kamar sang ibu bagaikan surga yang paling indah yang pernah ada, dia membuka pintu langsung di suguhi pemandangan yang sangat menggiurkan.
Naruto kaget saat pintu terbuka dan alangkah terkejutnya dia saat melihat Sasuke yang masuk.
Biru bertemu hitam, malam bertemu siang.oh, kami-sama selamatkan lah Naruto yang akan di makan anak ayam mesum.
"S sa Sasuke, k-kenapa kau melihat ku seperti itu?" Naruto takut dan entah kenapa dia menjadi gugup.
"Kau akan jadi milik ku sayang, untuk malam ini kau akan menjadi milik ku sepenuh nya" seringaian itu pun muncul di bibir sang kekasih.
Malam itu, akan selalu menjadi mimpi buruk yang sangat menyeramkan bagi sang Uzumaki Naruto.
Sampai sini dulu ya😆
Kalau mau lanjut comen😺
Maaf kalau cerita nya ngacak , watashi gak terlalu inget jalur cerita nya😼😹
Sayonara di chapter selanjutnya 😋
![](https://img.wattpad.com/cover/162016004-288-k602922.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
Pacarku Mantan Pembunuh.
Action"tampan" kata itu lah yang keluar dari mulut ku, Uzumaki-Namikaze Naruto. 'ais, ini sungguh mengesalkan sekali. Kenapa aku harus bertemu dengan nya di sini! Di rumah dia. Sepertinya aku harus mengubah rencana ku' kata ku dalam hati. "Manis" hanya it...