Mau jadi wanita idaman surga atau wanita idaman dunia dear?

5.9K 277 1
                                    

Sebelumnya kita harus tau apa hak dan kewajiban seorang wanita dalam syariat.
Hak seorang wanita adalah nafkah dan mahar.
Sedangkan kewajibannya yaitu taat kepada suami, memelihara anak dll.
.
.

Nah kalau jadi wanita karier boleh gak sih?
Kita kembali ke hukum asalnya, hukumnya yaitu mubah.
Bahkan bisa menjadi haram. Loh kok haram?
Iya menjadi haram ketika seorang wanita sibuk dengan kariernya lantas tidak menjalankan apa yg menjadi kewajibannya.
Ingat ya dear, nanti wanita akan dimintai pertanggungjawaban atas rumahnya, bagaimana ia dengan tanggungjawabnya, bukan perkara pekerjaannya dikantor dll. .

Eits jangan nganggap serem .
Wanita boleh kok bekerja, asalkan bisa menerapkan sistem, sistem kerja keras, kerja cerdas dan kerja ikhlas 😀
Karena setelah berumahtangga pasti akan memerlukan daya tahan tubuh yg ekstra😂
.
Jadi harus difikirkan baik2 yaa, sekiranya bekerja yg tidak melalaikan kewajiban.
Nah jadi wanita idaman surga,tatkala ia mampu melaksanakan yg wajib,sunah,mubah dengan baik.
.

Kalau wanita idaman dunia?
Hmm dunia itu hanya melihat bentuk fisik,iya gak sih? Tinggal poles wajah, percantik tubuh , eksis didunia maya,bisa deh dengan cepat dunia akan memujimu😂
Ingat ya dear, muslimah itu harus menjaga izzah dan iffahnya
Muslimah itu harus punya rasa malu, bukan bangga ketika dipuji akan kecantikannya dengan laki-laki yg bukan mahromnya,itu tandanya kecantikanmu bisa dinikmati semua khalayak.
.
.

Karena wanitu itu indah, maka islam menjaga benar wanita dengan hijabnya, hijab sesuai syariat, bukan sesuai fashion dll.

Qoutes Islami Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang