Kita akan bahagia,ketika kita melihat orang lain bahagia.
******************
Syifa,Via,dan Silvi menghampiri Husen dan rif'al yang sedang duduk di pinggir lapangan untuk sekedar mengucapkan Selamat.
"Woyy...Selamat Sen,Fal.Atas kemenangannya,"Ucap Silvi dengan tersenyum senang.
"Iya,Selamat!Permainan kalian sangat indah."Timpal Via
"Jelaslah!Kita gituloh..."Ucap Rif'al membanggakan diri,sambil merapikan jambulnya."Ehm...oh ya!Syif,apa kau tak mau mengucapkan selamat pada kita?"Lanjutnya,menghadap Syifa.
"Eh iya,Selamat ya!"Ucap Syifa tersenyum manis.
"Sen kau tau?tadi waktu kau memasukan bola ke ring kau sangat Cool.Dan kau kelihatan tampan."Ucap Via
"Para fens mohon tenang"jawab Husen membanggakan diri."Aku tau,aku sangat tampan."Lanjutnya,dengan PDnya.
"Cuihh,kau bicara apa?tampan?Lihatlah!dia malah jadi sombong"Ucap Syifa sinis.
"Halah!Kau iri kan?aku dipuji,Dasar jelekk."ucap husen tak kalah sinis.
"Eh2,bener kok kata Syifa"Timpal Silvi membela Syifa."Lagian ada angin apa kau tiba2 memuji Husen Vi?"lanjutnya.
"Dasar para Netizen,"Cibir Husen kesal.
"Kok malah pada berantem sih?ini semua gara2 kau Vi."Ucap Rif'al menyalahkan Syifa.
"Lho?kok malah aku sih,lagian aku belum selesai bicaranya,malah husen udah nyrocos aja."ucap Via kesal.
"Aku kira sudah selesai...Yaudah lanjutin ucapannya,aku tau kok pasti kau mau bilang, kalau kau terpana dengan ketampananku,"Sombong Husen
"Dasar Sombong,Sok gantenggg."Cibir Syifa.
"Mau di lanjutin gak omongannya?"tanya Via kesal,pasalnya daritadi teman2nya pada berantem mulu,Padahal kan dia gak tau lanjutannya.
"Iya,Sok atuh dilanjutin!"Jawab Silvi
"Gini lho, tadi kan aku bilang kalau Husen kelihatan Cool dan tampankan?maksutnya itu......."belum sempat melanjutkan Husen sudah menyela ucapannya.
"Sudah cukup kau memujiku Vi,aku tidak kuat mendengar pujianmu lagi,"ucap Husen dengan tampang sombongnya.
"Ck,Maksutnya yang kelihatan Cool dan tampan itu bajumu ini,tidak wajahmu.Kalau wajahmu sih biasa aja,"Lanjut Via dengan Santainya
Hening 1....2.....3
"HAHAHAHA......"Meledak sudah tawa Syifa,Silvi dan Rifal.
"Mampus kau Hahaha..."Ejek Rif'al masih dengan tawanya.
"Hahaha....Kau benar Vi...Hahaha"Timpal Syifa dengan tawanya.
"Haha....Malu kan kau?makanya kalau orang ngomong itu jangan di sela.Baru melayang...Eh malah sudah dijatuhin aja...Hahaha"Ejek Silvi
"Dasar teman laknattt..!Jujur aja kali,kalau kau semua pada iri denganku,"Kesalnya,Lalu menginggalkan teman2nya yang masih tertawa.
***********
<Kelas>"Woy bro,masih marah kau?"tanya Rif'al pada Husen
"Nggak"jawab Husen cuek.
"Yaelah bro,tadi kan bercanda,"Ucap Rif'al
"Iyaa sudah tau"jawab Husen
"Syif,join Wa dong,nanti kan bisa bisa kontek2kan gitu!lagipula kau kan belum masuk grup K-U."Ucap Via mengacuhkan pembicaraan Husen dan Rif'al.
"Iya,"jawab Syifa.
"Betul tuh,Join Wa Syif"timpal Silvi.
"Iya tuh Syif,mana nomernya?"Timpal Rif'al cengengesan.
"085329xxxxxx"Syifa menyebutkan nomernya,dan teman2nya mencatatnya.Termasuk Husen woyyy.
"Kau ikut mencatat nomer Syifa?biasanya kau kan yang paling males mencatat nomer orang"tanya Rif'al heran
"Emang knp?"tanya Husen.
"Gpp2"jawab Rif'al
Lalu mereka melanjutkan berbincang-bincang seperti semula.
ViaStya💜
