(16) Bucin

86 36 2
                                    

Banjarnegara, Jawa Tengah

Semenjak ada kata bucin.

Orang-orang seperti saya semakin tersingkir.

Terpaksa terasing karena dianggap hanya bergeming.

Kami butuhkan wadah tuk pendam kata padamkan rasa.

Yang kami butuhkan tempat lain bukan orang lain.

Tempat bercerita tetapi terbaca.

Bukan tempat bercerita tanpa terdengar.

Kami normal, hanya menolak hingar.

Kami sama, hanya menghindari luka.

Duka luka dari rasa.

29/7/2019

•••

Temukan saya di:
Instagram @julfabella
Twitter @kotabulan

Tandai saya apabila kalian menggunakan kutipan dari karya saya

PRAKARSATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang