= Dua Gelas Cerita =

8 1 0
                                    

Dua Gelas Cerita


Menikmati malam sembari membuka perjalanan masing-masing beberapa pekan. 

Asyik beradu cerita meski tanpa solusi yang penting hati sudah lega. 

Mungkin itu makna sahabat sesungguhnya..

 tiada hal lebih berharga dari dua gelas minuman untuk dua pengalaman. 

Keindahan diciptakan dari saling akrabnya suatu persahabatan. 

Tenang, ini bukanlah perpisahan..

 justru ini pintu awal untuk kita bisa saling berkabar dimanapun berada kawan. .




KopiSoe , Surabaya , Jawa Timur, Indonesia
7 Oktober 2019

Catatan Kecil SilviWhere stories live. Discover now