Kenangan Masa Lalu

0 0 0
                                    

Kenangan masa lalu

Ketika mengulik perih tersimpan luka menganga yang telah lalu padam, seakan kini teringat, entah mengapa.. karena dihimpit dengan situasi yang sama dengan cara yang berbeda.

Sedih perih, tapi apa yang dapat dibagi selain rasa pedih.

Ketika kejayaan ada didepan mata, seakan sirna dan belajar menghadapi kenyataan yang sebenarnya bahwasanya diri ini diwajibkan Tuhan untuk memaknai kehidupan.

Yang sabar..
Roda selalu berputar.. .


📍Gateway Apartment, Bandung, Jawa Barat, Indonesia

Catatan Kecil SilviWhere stories live. Discover now