145. Indal Fajri

2.6K 31 1
                                    

***



Indal fajri Kuntu usholli

(Di ujung fajar, aku shalat)

Usholli lillahi ta'ala

(Aku berdoa kepada Allah ta'ala)

Adzkuru syauqon Ismallahi

(Kusebut asma-Nya)

Hubban ikroman ijlala

(Dengan penuh kerinduan penuh cinta dan penuh pemuliaan)

*

Subhanallaah

Manrofaassama

(Dzat yang menegakkan langit)

Waahsanal bina

(Dan memperindah tatanannya)

Subhanallah

*

Subhanallaah

Faahti Dzuhur

(Bunga-bunga semerbak)

Bi Ajmail 'tur

(Dengan wangi-wangi yang indah)

Subhanallah

*

Subhanallaah

Man zada bil hawa

(Dzat yang menganugerahkan nafas)

Antamuhu dawa

(Yang hembusannya ialah pengobat segalanya)

Subhanallah

*

Subhanallaah

Ma azmala suhun

(Betapa indah kemudahan-kemudahan ini)

Min husmiha takul

(Yang dengan segala kebaikannya mengucap)

Subhanallah

*

Allah... Allah... Ya Allah... Ya Allah... Ya Allah...

*

Subhanallah

Kawwanal insan

(Dzat yang mencipta manusia)

'Allamal bayan

(Dan mengajarinya kebenaran)

Subhanallah

*

Subhanallah

Yaman wahab dalluh

(Dzat yang memberikan nafas)

Hatta nagdu wanaruh

(Sehingga kita bisa menghirupnya)

Subhanallah

*

Subhanallah

Wal aqla wal janan

(Dzat yang menganugerahkan akal, hati)

Wal hubba wal hanan

(Rasa cinta dan kerinduan)

Subhanallah

*

Subhanallah

Hamdan syukron lillah

(Segala puji dan syukur hanya milik-Nya)

Kullu rojabillah

(Dan setiap harapan bertumpu pada-Nya)

Subhanallah





*****

Wassalamualaikum wr wb

Lirik SholawatTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang