Jodoh itu sudah tertulis di Lauhul mahfudz,

43 12 0
                                    


Allah SWT berfirman:

يَمْحُوا اللَّهُ مَا يَشَآءُ وَيُثْبِتُ ۖ وَعِنْدَهُ ۥ ٓ أُمُّ الْكِتٰبِ

"Allah menghapus dan menetapkan apa yang Dia kehendaki. Dan di sisi-Nya terdapat Ummul-Kitab (Lauh Mahfuz)."
(QS. Ar-Ra'd 13: Ayat 39)

Maka sekuat apapun kita berusaha, jika tidak tertulis di Lauhul mahfudz berpasangan dengan jodoh kita, maka tidak akan terjadi. Namun yang perlu diingat adalah, garis lembaran takdir di Lauhul mahfudz tidak hanya satu, namun bisa ribuan, milyaran, bahkan lebih. Tugas kitalah yang berusaha sebaik mungkin memperbaiki diri, berdoa, berikhtiar, sisanya Allah tetap menjadi penentu dalam usaha kita.

Allah SWT berfirman:

الْخَبِيثٰتُ لِلْخَبِيثِينَ وَالْخَبِيثُونَ لِلْخَبِيثٰتِ ۖ وَالطَّيِّبٰتُ لِلطَّيِّبِينَ وَالطَّيِّبُونَ لِلطَّيِّبٰتِ ۚ أُولٰٓئِكَ مُبَرَّءُونَ مِمَّا يَقُولُونَ ۖ لَهُمْ مَّغْفِرَةٌ وَرِزْقٌ كَرِيمٌ

"Perempuan-perempuan yang keji untuk laki-laki yang keji, dan laki-laki yang keji untuk perempuan-perempuan yang keji (pula), sedangkan perempuan-perempuan yang baik untuk laki-laki yang baik, dan laki-laki yang baik untuk perempuan-perempuan yang baik (pula). Mereka itu bersih dari apa yang dituduhkan orang. Mereka memperoleh ampunan dan rezeki yang mulia (surga)."
(QS. An-Nur 24: Ayat 26)

Semua Orang Punya Masalah, Bukan Kamu Aja!

Story WhatsAppTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang